Soal video mesum SMP 4, Polda no comment

Rabu, 30 Oktober 2013 - 13:59 WIB
Soal video mesum SMP...
Soal video mesum SMP 4, Polda no comment
A A A
Sindonews.com - Pihak Polda Metro Jaya enggan menanggapi lebih jauh soal desakan Komnas Perlindungan Perempuan dan Anak (PA), terkait dengan video mesum yang dilakukan oleh siswa dan siswi SMP 4, Jakarta Pusat.

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Rikwanto yang dituding telah mengeluarkan pernyataan sepihak oleh ketua Komnas PA Arist Merdeka Sirait pun enggan berkomentar lebih jauh.

Pasalnya, Arist sempat mendesak cabut pernyataan Rikwanto mengenai dasar pembuatan video mesum SMP 4 itu adalah berdasarkan suka sama suka.

"Saya tidak komentari itu. Saya hanya menyampaikan berdasarkan bukti yang ada serta keterangan saksi yang telah diperiksa penyidik," kata Rikwanto di Mapolda Metro Jaya, Jakarta, Rabu (30/10/2013).

Menurut Rikwanto, berdasarkan keterangan saksi dan bukti, memang dugaan awal sudah mengarah kepada dugaan suka sama suka.

"Apa yang disampaikan penyidik berdasarkan rekaman yang ada dan juga saksi siswa yang diperiksa. Manakala ada yang berbeda, kita akan konfirmasikan lagi antar keterangan AE, FP dan sepuluh rekannya yang hadir. Jadi biarkan ini berproses," tegasnya.

Baca juga: Komnas PA: Polda cabut statement soal video mesum
(ysw)
Berita Terkait
Kejahatan Seksual
Kejahatan Seksual
Kenali Sex Grooming...
Kenali Sex Grooming dan Modusnya, Jangan Malah Jadi Korban
Lima Negara yang Menerapkan...
Lima Negara yang Menerapkan Hukuman Kebiri
Dugaan Kasus Kejahatan...
Dugaan Kasus Kejahatan Seksual Terjadi di Sebuah SMA
Benjamin Mendy Ketakutan...
Benjamin Mendy Ketakutan di Penjara dengan Pelaku Kejahatan Seksual
PKS Tingkatkan Layanan...
PKS Tingkatkan Layanan Perlindungan Korban Kejahatan Seksual
Berita Terkini
Viral, Warga Bawa Senjata...
Viral, Warga Bawa Senjata Tajam Datangi Puskesmas Bangkalan
18 menit yang lalu
Luncurkan BMD di Mojokerto,...
Luncurkan BMD di Mojokerto, Baznas Bantu Kembangkan Usaha UMKM
34 menit yang lalu
Beri Dukungan Penuh,...
Beri Dukungan Penuh, Partai Perindo Optimistis Paslon Roni Omba-Marlinus Menang PSU Boven Digoel
2 jam yang lalu
Banjir Terjang 4 Kecamatan...
Banjir Terjang 4 Kecamatan di Cianjur, Wakil Ketua DPRD Jabar: Evaluasi Izin Bangunan
2 jam yang lalu
Cerita Raja Majapahit...
Cerita Raja Majapahit Tarik Upeti dari Rakyat untuk Bangun Istana Megah dan Pesta Besar-besaran
3 jam yang lalu
Kisah Kutukan Pemuda...
Kisah Kutukan Pemuda Buruk Rupa usai Gagal Nikahi Ken Dedes Bunga Desa Tumapel
3 jam yang lalu
Infografis
Disegani Dunia, Ini...
Disegani Dunia, Ini 4 Peran Erdogan dalam Kebangkitan Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved