Distribusi soal UN SMP di Makassar dialihkan

Senin, 22 April 2013 - 10:57 WIB
Distribusi soal UN SMP...
Distribusi soal UN SMP di Makassar dialihkan
A A A
Sindonews.com - Molornya jadwal Ujian Nasional untuk tingkat sekolah menengah atas (SMA) di Kota Makassar, Sulawesi Utara, berimbas kepada distribusi soal Ujian Nasional tingkat sekolah menengah pertama (SMP).

Seperti diketahui Ujian Nasional tingkat SMP dan sederajat berlangsung pada hari ini, Senin (22/4/2013).

Distribusi soal UN SMP yang sedianya di-drop dan dibagikan di Kantor Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Makassar harus dialihkan ke SMP 13 Makassar yang letaknya tak begitu jauh.

Pengalihan ini dilakukan karena kantor Disdik masih digunakan untuk distribusi soal SMA yang masih berlangsung hingga esok.

Untuk menghindari desakan saat pembagian soal, Panitia Ujian Nasional membagi naskah ujian berdasar rayon yang telah ditentukan, yakni 22 rayon yang terdiri dari sejumlah SMP di Kota Makassar.

Seluruh siswa di Kota Makassar pada pagi ini mengikuti Ujian Nasional dengan mata pelajaran Bahasa Indonesia.
(hyk)
Berita Terkait
UN Ditiadakan, PPDB...
UN Ditiadakan, PPDB Jateng Tahun Ini Gunakan Nilai Rapor
Menggagas Pengganti...
Menggagas Pengganti Terbaik UN
Pemerintah Pertimbangkan...
Pemerintah Pertimbangkan Diadakannya Kembali Ujian Nasional
UN Kembali Ditiadakan,...
UN Kembali Ditiadakan, Penilaian Kelulusan Siswa Kewenangan Sekolah
Kabar UN Mau Diberlakukan...
Kabar UN Mau Diberlakukan Lagi Tahun Depan, Mendikdasmen Bilang Begini
Inilah 5 Negara Tanpa...
Inilah 5 Negara Tanpa Ujian Nasional
Berita Terkini
Gunung Marapi Meletus,...
Gunung Marapi Meletus, Muntahkan Abu Vulkanik Setinggi 1 Kilometer
40 menit yang lalu
Suasana Terkini Rumah...
Suasana Terkini Rumah Duka Bunda Iffet di Markas Slank Gang Potlot Jaksel
1 jam yang lalu
Sosialisasi di Serang,...
Sosialisasi di Serang, BGN Minta Masyarakat Waspadai Tawaran Jadi Petugas Dapur Bergizi
1 jam yang lalu
Gara-gara Kecelakaan...
Gara-gara Kecelakaan di Senen, Pengacara Ditangkap Ketahuan Bawa Senpi dan Narkoba
2 jam yang lalu
Profil Cak Lontong,...
Profil Cak Lontong, Pelawak Cerdas yang Diangkat Jadi Komisaris PT Pembangunan Jaya Ancol
3 jam yang lalu
Kisah Permusuhan Tokoh...
Kisah Permusuhan Tokoh Agama dan Pejabat Tumapel, Jalan Ken Arok Jadi Brahmana
4 jam yang lalu
Infografis
Rendang dan Gulai Masuk...
Rendang dan Gulai Masuk Daftar Rebusan Terenak di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved