Api di Gunung Guntur berhasil dipadamkan

Senin, 01 Oktober 2012 - 19:01 WIB
Api di Gunung Guntur...
Api di Gunung Guntur berhasil dipadamkan
A A A
Sindonews.com – Kobaran api yang membakar ilalang di kawasan Cagar Alam Kamojang Blok Cigenjring Gunung Guntur akhirnya berhasil dipadamkan.

Kepala Seksi Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Wilayah V Jabar Teguh Setiawan mengatakan, petugas BKSDA dan Perhutani Garut memadamkan api tersebut dengan cara manual.

“Luas lahan yang terbakar kurang lebih 10 hektare. Saat ini apinya sudah padam,” ungkap Teguh menjelaskan kepada wartawan, Senin (1/10/2012).

Menurut Teguh, kebakaran tersebut setidaknya telah terjadi sejak Minggu 30 September 2012 lalu sekira pukul 17.00 WIB sore hari. Adapun vegetasi yang terbakar ini meliputi alang-alang dan tumbuhan lain yang sudah mengering.

“Kita belum tahu penyebabnya apa. Namun, diduga kuat karena alang-alang itu kering di musim kemarau ini,” tandasnya.
(azh)
Berita Terkait
Penyebab Pendakian Belum...
Penyebab Pendakian Belum Dibuka Meski Titik Api Gunung Arjuno-Welirang Sudah Padam
Cegah Kebakaran Hutan...
Cegah Kebakaran Hutan dan Lahan, Pemkab Muba Anggarkan Rp10 Miliar
Provinsi Kanada Umumkan...
Provinsi Kanada Umumkan Keadaan Darurat Akibat Kebakaran Hutan, 24.000 Orang Dievakuasi
Kebakaran Hutan di Chile...
Kebakaran Hutan di Chile Tewaskan 40 Orang
Kebakaran California...
Kebakaran California Meluas, Muncul Titik Api Baru di West Hills
Antisipasi Karhutla,...
Antisipasi Karhutla, Polisi Intensifkan Patroli Hutan di Blora
Berita Terkini
Anggota Patwal Pepet...
Anggota Patwal Pepet Pemotor hingga Terperosok di Jalur Puncak Bogor Dicopot
27 menit yang lalu
Petugas Kabel Wi-Fi...
Petugas Kabel Wi-Fi Babak Belur Dikeroyok Anggota Ormas di Depok Gara-gara Tak Memberi Uang
1 jam yang lalu
Korban Tewas Kebakaran...
Korban Tewas Kebakaran Kapal Tanker Ronggolawe dan Tug Boat Bertambah Jadi 3 Orang
1 jam yang lalu
Banjir dan Longsor Terjang...
Banjir dan Longsor Terjang Kota Padangsidimpuan, Satu Orang Tewas
1 jam yang lalu
Bela sang Adik, Penyanyi...
Bela sang Adik, Penyanyi Dangdut Serli KDI Malah Jadi Korban Penganiayaan
2 jam yang lalu
BMKG: Gempa M5,2 Bayah...
BMKG: Gempa M5,2 Bayah Banten Masuk Kategori Megathrust Event, Tak Berpotensi Tsunami
2 jam yang lalu
Infografis
Pemain Termahal di Asia...
Pemain Termahal di Asia Tenggara 2025, Indonesia Mendominasi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved