Ajaib! Rumah Hangus Terbakar, Alquran Tetap Utuh

Rabu, 25 Juli 2018 - 19:15 WIB
Ajaib! Rumah Hangus...
Ajaib! Rumah Hangus Terbakar, Alquran Tetap Utuh
A A A
LUBUKLINGGAU - Ada yang menarik dalam peristiwa kebakaran yang menghanguskan tiga rumah di Jalan Bangau, Kota Lubuklinggau Selasa 24 Juli 2018 kemarin, Dimana sejumlah Alquran milik Ansori tetap utuh meski seluruh isi rumah ludes dilalap si jago merah.
Ajaib! Rumah Hangus Terbakar, Alquran Tetap Utuh

Kebakaran yang menimpa lima rumah di Jalan Bangau RT VI, Kelurahan Bandung Ujung, Kota Lubuk Linggau terjadi Selasa 24 Juli 2018 pukul 11.30 WIB kemarin. (Baca: Kebakaran di Jalan Bangau Lubuk Linggau Kagetkan Warga)

Akibat kebakaran tersebut menghanguskan seluruh isi rumah kecuali sejumlah Alquran yang tetap utuh.

Dan menariknya saat korban Ansori bersama warga membersihkan puing-puing sisa kebakaran ditemukan Alquran yang tidak ikut hangus terbakar. Hanya bagian pinggir Alquran yang terlihat agak hitam sedangkan seluruh ayatnya tidak terbakar sama sekali.
Kondisi Alquran saat ditemukan tepat di bawah puing-puing isi rumah yang terbakar dan basah karena siraman air saat tim pemadam kebakaran memadamkan api.
Ketua RT 3 Rahma Dewi mengatakan, Alquran ditemukan Ansori bersama warga yang sedang membersihkan rumah dari puing-puing kebakaran. Dan Alquran masih terlihat utuh tidak ada satupun yang terbakar. Selain itu tulisan Allah dan Nabi Muhammad yang ada di dinding rumah tidak ikut terbakar.
(sms)
Berita Terkait
Kebakaran Pabrik di...
Kebakaran Pabrik di Bogor, Ayam Ini Selamat setelah Sembunyi di Loker
Aneh, Rumah Kayu Hampir...
Aneh, Rumah Kayu Hampir Seabad Ini Satu-satunya yang Selamat dari Kebakaran Hawaii
Seorang Ibu Hamil dan...
Seorang Ibu Hamil dan Melahirkan dalam Waktu Satu Jam
Bocah Gemar Hirup Aroma...
Bocah Gemar Hirup Aroma Bensin Motor di Cilegon Banten
Makam Dicat Warna-warni...
Makam Dicat Warna-warni Bagaikan Pelangi
Viral, Pisang Tumbuh...
Viral, Pisang Tumbuh di Atas Pohon Pisang yang Mati
Berita Terkini
Anggota Patwal Pepet...
Anggota Patwal Pepet Pemotor hingga Terperosok di Jalur Puncak Bogor Dicopot
28 menit yang lalu
Petugas Kabel Wi-Fi...
Petugas Kabel Wi-Fi Babak Belur Dikeroyok Anggota Ormas di Depok Gara-gara Tak Memberi Uang
1 jam yang lalu
Korban Tewas Kebakaran...
Korban Tewas Kebakaran Kapal Tanker Ronggolawe dan Tug Boat Bertambah Jadi 3 Orang
1 jam yang lalu
Banjir dan Longsor Terjang...
Banjir dan Longsor Terjang Kota Padangsidimpuan, Satu Orang Tewas
1 jam yang lalu
Bela sang Adik, Penyanyi...
Bela sang Adik, Penyanyi Dangdut Serli KDI Malah Jadi Korban Penganiayaan
2 jam yang lalu
BMKG: Gempa M5,2 Bayah...
BMKG: Gempa M5,2 Bayah Banten Masuk Kategori Megathrust Event, Tak Berpotensi Tsunami
2 jam yang lalu
Infografis
Spot, Robot Anjing yang...
Spot, Robot Anjing yang Bertugas Kawal Rumah Donald Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved