Pengepul Besi Tua Bawa Bom Dalam Karung Berkeliling Kampung

Jum'at, 19 Januari 2018 - 06:56 WIB
Pengepul Besi Tua Bawa...
Pengepul Besi Tua Bawa Bom Dalam Karung Berkeliling Kampung
A A A
TAKENGON - Warga Kota Takengon, Aceh Tengah, dihebohkan dengan penemuan benda yang diduga bom jenis mortir. Benda itu dibawa seorang pengepul ke tempat penampungan besi tua di Kampung Kebet, Kecamatan Bebesen.

Sebelumnya mortir tersebut dibawa oleh si pengepul besi tua berkeliling kampung dalam karung yang bercampur dengan besi tua lain. Namun saat besi tua tersebut dibersihkan untuk ditimbang, pembeli besi tua kaget karena dengan benda yang menyerupai mortir tersebut.

Mulyadi (50) si pengepul besi tua mengatakan, sebelumnya tidak mengetahui jika benda tersebut adalah mortir. Ia bahkan sempat membersihkan benda yang sudah berkarat tersebut sebelum ditimbang.

Mulyadi mengetahui benda tersebut mortir dan berbahaya setelah diberitahu oleh pembeli besi tua tempat biasa dirinya menjual barang-barang bekas.

Adapun Abubakar (40), si penampung barang bekas dan besi tua, mengatakan, sempat terkejut begitu mengetahui benda yang menyerupai mortir tersebut. Iapun langsung meminta adiknya melaporkan benda itu ke polisi.
(thm)
Berita Terkait
Gegana Evakuasi Bom...
Gegana Evakuasi Bom Sisa Konflik di Aceh
Mayat Wanita Tergantung...
Mayat Wanita Tergantung di Dinding Truk Ternyata Istri Muda Pengusaha Kayu
Ternyata Pengusaha Kayu...
Ternyata Pengusaha Kayu Pembunuh Istri Muda yang Mayatnya Tergantung di Truk
Tiga Bulan Dibentuk,...
Tiga Bulan Dibentuk, Kinerja Tim Implementasi MoU Helshinki Dipertanyakan
ACT Terus Dampingi dan...
ACT Terus Dampingi dan Siapkan Pangan Untuk Penyintas Rohingya di Aceh
Ibu Rumah Tangga Ini...
Ibu Rumah Tangga Ini Nekat Pasok Sabu untuk Suami di Rutan
Berita Terkini
2 Tersangka Pembakar...
2 Tersangka Pembakar Mobil Polisi di Harjamukti Depok Ditahan di Polda Metro Jaya
15 menit yang lalu
Tol Jakarta-Cikampek...
Tol Jakarta-Cikampek Arah Jakarta Padat, Lalin Merayap
16 menit yang lalu
Viral! Pernikahan Mewah...
Viral! Pernikahan Mewah bak Anak Sultan di Bangkalan Madura, Pengantin Dikalungi Uang Dolar dan Euro
35 menit yang lalu
Sadis, Pelaku Curanmor...
Sadis, Pelaku Curanmor Tembak Pemilik Motor hingga Kritis di Tebet
1 jam yang lalu
Kirab Panji dan Mahkota...
Kirab Panji dan Mahkota Binokasih Akan Meriahkan Peringatan Hari Jadi Bogor ke-543
1 jam yang lalu
2 Arena Judi Sabung...
2 Arena Judi Sabung Ayam di Gowa Digerebek, Petugas Bongkar dan Bakar Lokasi
1 jam yang lalu
Infografis
7 Masjid Tua di Jakarta...
7 Masjid Tua di Jakarta yang Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved