Biaya Perawatan Puluhan Pasien Suspect MSS Ditanggung Pemerintah

Rabu, 15 Maret 2017 - 14:41 WIB
Biaya Perawatan Puluhan...
Biaya Perawatan Puluhan Pasien Suspect MSS Ditanggung Pemerintah
A A A
BADUNG - Ada 19 orang di Kabupaten Badung yang terduga terjangkit Meningitis Streptococcuns Suis (MSS). Mereka dirawat di sejumlah rumah sakit di Badung.

Kepala Dinas Kesehatan (Diskes) Badung, I Gede Putra Suteja mengatakan, biaya rumah sakit pasien tersebut akan ditanggung oleh pemerintah melalui Krama Badung Sehat (KBS).

"Biaya perawatan pasien MSS yang dirawat di RSUD Mangusada semuanya ditanggung oleh KBS. Baik dari uji lab, perawatan dan lainnya," katanya di Badung, Rabu (15/3/2017).

Pihaknya mengaku, belum mengetahui biaya yang akan dihabiskan untuk merawat puluhan orang tersebut. Pasalnya saat ini orang yang diduga terkenan virus tersebut masih menjalani perawatan di RDUD Mangusada.

"Kami belum tahu total biaya berapa. Sebab mereka masih dalam pemulihan. Saat ini masih masih merawat 19 pasien dari 20 orang yang diduga suspect MSS dirawat di RSUD Mangusada. Satu pasien sudah dirujuk ke RS Bros Denpasar, itu atas permintaan keluarga,” terangnya.

Menurut dia, saat ini pihaknya mengaku masih menunggu hasil kultur (uji perkembangbiakan bakteri). “Mereka baru suspect. Nanti dari hasil kultur baru diketahui apakah pasien positif terkena bakteri MSS,” pungkasnya.
(sms)
Berita Terkait
Razia Produk Makanan...
Razia Produk Makanan Berbahaya
5 Makanan Paling Berbahaya...
5 Makanan Paling Berbahaya di Dunia, Nomor 4 Lebih Beracun dari Sianida
Ini Bagian Tubuh Ular...
Ini Bagian Tubuh Ular yang Bisa Dikonsumsi Manusia
Ratusan Kilogram Makanan...
Ratusan Kilogram Makanan Berpengawet Mayat Dimusnahkan
Cegah Peredaran Makanan...
Cegah Peredaran Makanan Berbahaya, BPOM Sulbar Periksa Sampel Takjil
BPOM Tarik Peredaran...
BPOM Tarik Peredaran Es Krim Haagen-Dazs dari Pasaran
Berita Terkini
Tebarkan Kebahagiaan...
Tebarkan Kebahagiaan Ramadan hingga Pelosok Banten
32 menit yang lalu
Partai Perindo Dorong...
Partai Perindo Dorong Bupati Vera E. Laruni Buat Gebrakan Sejahterakan Donggala
1 jam yang lalu
Partai Perindo Pacu...
Partai Perindo Pacu Pengembangan OKU Timur untuk Sejahterakan Rakyat
2 jam yang lalu
Awal Ramadan, Pos Indonesia...
Awal Ramadan, Pos Indonesia Salurkan Bansos PKH dan Program Sembako di Bogor
5 jam yang lalu
Peduli Sesama, Partai...
Peduli Sesama, Partai Perindo Sumba Barat Daya Ringankan Beban Keluarga Korban Sambaran Petir
5 jam yang lalu
3 Gerbong di Stasiun...
3 Gerbong di Stasiun Tugu Ternyata Dibakar, Motif Pelaku Terungkap
5 jam yang lalu
Infografis
Biaya Minimal Hidup...
Biaya Minimal Hidup Layak di Jakarta Rp15 Juta per Bulan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved