Lapo Tuak dan Warung Remang-remang Dirazia, 4 Positif Narkoba

Minggu, 02 Februari 2020 - 14:39 WIB
Lapo Tuak dan Warung...
Polsek Firdaus bersama Muspika Kecamatan Firdaus melakukan razia di Warung Remang-remang dan Warung Tuak Desa Sei Bamban Kecamatan Firdaus Kabupaten Sergai, Sumut, Jumat (31/1/2020) malam. (Foto/SINDOnews/istimewa)
A A A
Kepolisian Sektor (Polsek) Firdaus Polres Serdang Bedagai (Sergai) bersama Muspika Kecamatan Firdaus melakukan razia di warung remang-remang dan lapo tuak di Desa Sei Bamban Kecamatan Firdaus, Sergai, Jumat (31/1/2020) malam.

Kapolsek Firdaus, AKP Ridwan mengatakan berdasarkan informasi masyarakat adanya Warung yang meresahkan sehingga dilakukan razia dan tes urin di lokasi.

Dari Razia itu, kata Kapolsek, kelima pengunjung dan pelayan dilakukan pemeriksaan yakni inisial AE (27) warga Dusun VII Kampung Hilir Desa Pon; SU (31) warga Dusun VII Kampung Hilir Desa Pon Kecamatan Sei Bamban; HT (30) dan MS (28) keduanya pelayan Warung remang-remang warga Pulo Brayan Kota Medan dan RM (26) warga Dusun II Desa Pon Kecamatan Sei Bamban, Sergai.

"Dari hasil pemeriksaan itu ditemukan pelayan menggunakan obat obatan terlarang (met estesy) lanjutan, sehingga dilakukan tes urine dan diketahui tiga orang yang harus melaporkan diri ke BNNK Sergai untuk konseling dan pembinaan," jelasnya dalam keterangan yang diberikan Minggu, Sabtu (2/2/2020).

Dalam razia itu, turut hadir Camat Sei Bamban, Polsek Firdaus, Danramil Sei Rampah, BNNK Sergai, Dinas Kesehatan Sergai, Satpol PP. Para tamu dan pelayan warung remang-remang dilakukan pemeriksaan identias dan tes urine oleh Badan Narkotika Nasional (BNN) Kabupaten Sergai.
(vhs)
Berita Terkait
Barak Narkoba Terbesar...
Barak Narkoba Terbesar di Sumatera Utara Dihancurkan Tim Gabungan
Sedang Pesta Sabu, Sepasang...
Sedang Pesta Sabu, Sepasang Kekasih di Simalungun Digerebek Polisi
Family Gathering di...
Family Gathering di Vila Cipanas Jadi Ajang Pesta Narkoba, 60 Orang Diciduk
Pesta Narkoba Diobrak-abrik...
Pesta Narkoba Diobrak-abrik Polisi, Lima Pecandu dan Bandar Tak Berkutik
Polres Muba Tangkap...
Polres Muba Tangkap Pengedar Sabu Asal Kabupaten Tetangga
PBB: Puluhan Ribu Tewas...
PBB: Puluhan Ribu Tewas dalam Perang Narkoba di Filipina
Berita Terkini
Munas ParPaluta Kembali...
Munas ParPaluta Kembali Pilih Hamsiruddin Jadi Ketua Umum
19 menit yang lalu
Tarutung Diguncang Gempa...
Tarutung Diguncang Gempa Magnitudo 4,0, Warga Berhamburan Keluar Rumah
28 menit yang lalu
Pria Ini Ngaku Ayah...
Pria Ini Ngaku Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Ini Kata Kuasa Hukum Ridwan Kamil
29 menit yang lalu
Macet Horor di Tanjung...
Macet Horor di Tanjung Priok Bikin Stres Sopir Angkot
1 jam yang lalu
Gempa Magnitudo 4,2...
Gempa Magnitudo 4,2 Guncang Tapanuli Utara Sumut
1 jam yang lalu
Macet Horor Masih Terjadi...
Macet Horor Masih Terjadi di Jalan Cakung Cilincing Jakarta Utara
1 jam yang lalu
Infografis
Qatar, UEA, dan Israel...
Qatar, UEA, dan Israel Gelar Latihan Militer Bersama
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved