Kecelakaan Beruntun di Bali, 1 Mobil Terguling Timpa 2 Kendaraan di Jalan

Senin, 11 Juli 2022 - 23:16 WIB
loading...
Kecelakaan Beruntun...
Satu unit mobil terbalik di tengah jalan setelah terguling dan menimpa dua kendaraan di Bali. Foto: SINDOnews/Miftahul Chusna
A A A
DENPASAR - Kecelakaan beruntun yang melibatkan tiga mobil terjadi di Jalan Sunset Road Kuta, Bali , Senin (11/7/2022). Satu mobil terguling dalam peristiwa itu.

"Satu mobil terguling lalu memimpa dua mobil lainnya," kata Kasi Humas Polresta Denpasar Iptu Ketut Sukadi.



Kecelakaan yang terjadi pada pukul 15.00 Wita itu bermula dari mobil Honda Mobilio DK 1470 BR yang dikendarai Ryan Linggo Raharjo bergerak dari barat menuju timur.



Setibanya di depan Hotel Vame Kuta, mobil menabrak pembatas jalan. Mobil selanjutnya terguling dan menimpa Kijang Innova dan Kijang kapsul yang berada di sisi kiri jalan.



Akibatnya, mobil yang dikendarai Ryan terguling di tengah jalan. Sedangkan dua mobil yang tertimpa penyok bagian bodinya.

Menurut Sukadi, kasus lakalantas itu tidak berlanjut ke polisi. "Ketiganya bersepakat damai di lokasi," ujarnya.
(nic)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kecelakaan Tunggal,...
Kecelakaan Tunggal, Pemotor Tewas di Wae Garit Manggarai
Kerukunan Umat Beragama...
Kerukunan Umat Beragama saat Ramadan: Pecalang Jaga Amankan Salat Tarawih di Bali
Kota Denpasar dan Pemprov...
Kota Denpasar dan Pemprov Bali Bersinergi Dukung Pembangunan Berkelanjutan
Mobil Karyawan Terjun...
Mobil Karyawan Terjun ke Sungai di Riau, 3 Tewas dan 12 Hilang
Kecelakaan Adu Motor...
Kecelakaan Adu Motor di Bekasi, 3 Orang Tewas
Truk Terguling di Sukabumi,...
Truk Terguling di Sukabumi, 4 Empat Tewas Terjepit
Pelajari Sarana Jaringan...
Pelajari Sarana Jaringan Utilitas Terpadu, DPRD Kota Denpasar Studi Banding ke JIP
Pejabat Dinsos Jatim...
Pejabat Dinsos Jatim dan Staf Tewas Akibat Mobil yang Ditumpangi Tabrak Truk di Tol Jombang
Longsor di Denpasar...
Longsor di Denpasar Bali: 5 Orang Tewas, 3 Luka-luka
Rekomendasi
Selain 15 Pos Kementerian/Lembaga,...
Selain 15 Pos Kementerian/Lembaga, Komisi I DPR Pertimbangkan TNI Aktif Bisa Jabat di Badan Perbatasan Nasional
Pasar Mobil Listrik...
Pasar Mobil Listrik Indonesia Memanas: Tembus 10 Persen di 2025?
Wujudkan 1.000 Sarjana...
Wujudkan 1.000 Sarjana Pertanian, 98 Mahasiswa USU Raih Beasiswa JHL Foundation
Berita Terkini
Anggota Patwal Pepet...
Anggota Patwal Pepet Pemotor hingga Terperosok di Jalur Puncak Bogor Dicopot
56 menit yang lalu
Petugas Kabel Wi-Fi...
Petugas Kabel Wi-Fi Babak Belur Dikeroyok Anggota Ormas di Depok Gara-gara Tak Memberi Uang
1 jam yang lalu
Korban Tewas Kebakaran...
Korban Tewas Kebakaran Kapal Tanker Ronggolawe dan Tug Boat Bertambah Jadi 3 Orang
2 jam yang lalu
Banjir dan Longsor Terjang...
Banjir dan Longsor Terjang Kota Padangsidimpuan, Satu Orang Tewas
2 jam yang lalu
Bela sang Adik, Penyanyi...
Bela sang Adik, Penyanyi Dangdut Serli KDI Malah Jadi Korban Penganiayaan
2 jam yang lalu
BMKG: Gempa M5,2 Bayah...
BMKG: Gempa M5,2 Bayah Banten Masuk Kategori Megathrust Event, Tak Berpotensi Tsunami
3 jam yang lalu
Infografis
Saat Kecelakaan Maut...
Saat Kecelakaan Maut di Paris, Putri Diana Hamil 10 Minggu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved