4 Heli Diberangkatkan Evakuasi 8 Jenazah Pekerja PT PTT yang Dibantai KKB

Senin, 07 Maret 2022 - 06:43 WIB
loading...
A A A
"Namun ditemukan kendala-kendala, sehingga tindak lanjut atas hal tersebut pada Kamis (3/3/2022) atau sehari setelah kejadian. Perusahaan memutuskan untuk mengirimkan helikopter ke lokasi tower," bebernya.

Dijelaskannya, proyek Palapa Ring Timur merupakan Proyek Strategis Nasional Infrastruktur Prioritas. Pihaknya meminta bantuan evakuasi dari aparat keamanan terhadap karyawan perusahaan.



"Tindakan-tindakan keamanan tersebut, sangat diperlukan dengan dukungan penuh dari pemerintah pusat dan daerah, serta aparat keamanan (TNI dan Polri) mengingat gangguan-gangguan keamanan yang terjadi," bebernya.

Dilanjutkan dia, gangguan keamanan oleh orang yang tidak dikenal pada lokasi site-site perusahaan telah terjadi berulang kali sejak tahun 2019, sejak operasional proyek Palapa Ring Timur dimulai.
(eyt)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1976 seconds (0.1#10.24)