Libur Nataru, Penumpang Bus di Terminal Lebak Bulus Diprediksi Capai 300 Orang di Akhir Pekan

Rabu, 22 Desember 2021 - 17:49 WIB
loading...
Libur Nataru, Penumpang...
Pengelola Terminal Lebak Bulus memprediksi libur Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 bakal terjadi peningkatan penumpang bus pada Sabtu 25 Desember 2021. Foto: Ilustrasi/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Pengelola Terminal Lebak Bulus memprediksi libur Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 bakal terjadi peningkatan penumpang bus pada Sabtu 25 Desember 2021.Adapun di akhir pekan itu diperkirakan jumlah penumpang bisa mencapai 300 orang.

"Normalnya perharian 100, kalau akhir pekan 150. Nataru ini kita prediksi harian bisa 150-200-an lebih, akhir pekan bisa 250 sampai 300 orang," ujar Kepala Satuan Pelaksana Terminal Lebak Bulus Hernanto Setiawan kepada wartawan, Rabu (22/12/2021).

Menurutnya, puncak libur Nataru kali ini diprediksi bakal terjadi hari H libur Natal 2021 mendatang atau pada Sabtu 25 Desember 2021. Adapun prediksi jumlah penumpang di hari libur Nataru kali ini bakal lebih menurun jumlahnya dibandingkan pada libur Nataru tahun lalu meski dia tak merincikan jumlahnya.

Dia menerangkan, peningkatan jumlah penumpang diprediksi sudah terjadi sejak menjelang libur Nataru, yang jumlahnya bisa sampai 200 orang lebih perharinya. Pasalnya, pada Rabu (22/12/2021) ini sudah terjadi peningkatan penumpang sebanyak 20 persen atau 120-130 orang dari rata-rata per hari 100 orang.



"Paling banyak penumpang ke arah Jawa Tengah Solo, Semarang, Kudus Jepara, Jawa Timur Surabaya, Malang, dan Kediri," tuturnya.

Dia menambahkan, penurunan jumlah penumpang libur Nataru kali ini dibandingkan tahun sebelumnya kemungkinan besar karena masyarakat sudah mulai banyak menyadari tentang aturan pemerintah soal pembatasan mobilitas. Pihaknya mengimbau pada masyarakat untuk tetap di rumah saja bila tak ada urusan darurat di masa pandemi Covid-19 ini bila tak ada urusan darurat.

"Imbauannya kami ke pengurus PO juga untuk mematuhi dari aturan pemerintah, lalu masker, jaga jarak, cuci tangan, vaksin dan antigen, itu kita sampaikan ke pengurus-pengurus PO-nya," katanya.
(mhd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
10 Hari Jelang Lebaran...
10 Hari Jelang Lebaran 2025, Terminal Lebak Bulus Mulai Didatangi Pemudik
Kondisi Terkini Jalur...
Kondisi Terkini Jalur Puncak Bogor Masih Normal 2 Arah di Hari Terakhir Libur Nataru 2025
Volume Kendaraan Padat,...
Volume Kendaraan Padat, Jalur Menuju Puncak Bogor Diberlakukan One Way
Libur Nataru Berakhir,...
Libur Nataru Berakhir, Polda Jateng Tutup Kembali Gerbang Tol Prambanan
Arus Balik Tahun Baru...
Arus Balik Tahun Baru 2025, Ribuan Kendaraan Padati Rest Area Heritage Brebes
Arus Balik dari Puncak,...
Arus Balik dari Puncak, Tol Jagorawi Arah Jakarta Contraflow dari KM 21+850 hingga KM 11+700
Korlantas Polri Berlakukan...
Korlantas Polri Berlakukan One Way di Jalur Puncak dari Arah Jakarta
Arus Balik Libur Panjang...
Arus Balik Libur Panjang Natal, Tol Cipularang Menuju Jakarta Padat Merayap
Contraflow Diberlakukan...
Contraflow Diberlakukan di Tol Jagorawi Arah Jakarta Sore Ini
Rekomendasi
Dorong Ekonomi Syariah,...
Dorong Ekonomi Syariah, Global Islamic Finance Summit 2025 Siap Digelar
Wiranto Ungkap Respons...
Wiranto Ungkap Respons Prabowo soal Purnawirawan TNI Minta Wapres Gibran Diganti
Gelar Halalbihalal,...
Gelar Halalbihalal, IKAPI Tekankan Pentingnya Kebersamaan dan Solidaritas Anggota
Berita Terkini
Uya Kuya Sosialisasikan...
Uya Kuya Sosialisasikan Program MBG di Jaksel
51 menit yang lalu
Gelar Rakerwil di NTB,...
Gelar Rakerwil di NTB, Partai Perindo Bangun Kekuatan dari Akar Rumput Demi Kemenangan Pemilu 2029
1 jam yang lalu
Reses Maraton 3 Hari,...
Reses Maraton 3 Hari, Legislator Perindo Dapot Hutagalung Serap dan Perjuangkan Curhatan Warga Bengkalis
1 jam yang lalu
PCNU Jakut dan Polres...
PCNU Jakut dan Polres Pelabuhan Tanjung Priok Bagikan Sembako ke Sopir Truk
3 jam yang lalu
Kasus Siswa Diduga Keracunan...
Kasus Siswa Diduga Keracunan MBG di Cianjur, Partai Perindo: Perkuat Pengawasan Kualitas
3 jam yang lalu
Pohon Tumbang, Rekayasa...
Pohon Tumbang, Rekayasa Lalin Diterapkan di Tol Jagorawi Akses Keluar Karanggan KM 24
4 jam yang lalu
Infografis
4 Olahraga Outdoor yang...
4 Olahraga Outdoor yang Cocok Dilakukan di Akhir Pekan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved