Ketua DPRD DKI: Haji Lulung Sosok Bersahaja

Selasa, 14 Desember 2021 - 13:46 WIB
loading...
Ketua DPRD DKI: Haji...
Ketua DPRD DKI Jakarta Prasetyo Edi Marsudi. Foto: Dok/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Kabar duka datang dari keluarga besar Partai Persatuan Pembangunan ( PPP ). Ketua DPD PPP DKI Jakarta Abraham Lunggana alias Haji Lulung meninggal dunia pada Selasa (14/12/2021).

Ketua DPRD DKI Jakarta Prasetyo Edi Marsudi menyampaikan duka cita mendalam atas berpulangnya Haji Lulung.

“Innaalillaahi Wainnaa Ilaihi Roojiuun, duka cita mendalam atas meninggalnya sahabat saya Haji Lulung, kami semua di warga DKI sangat kehilangan sosok beliau,” kata Pras kepada wartawan, Selasa (14/12/2021).

Pras mengenang sosok Haji Lulung sebagai tokoh masyarakat yang bersahaja dan baik hati.



“Beliau benar-benar sosok yang bersahaja dan pekerja keras. Sedih mendengar berita mendadak seperti ini,” kenang Pras.

Politisi PDI Perjuangan itu mendoakan agar amal ibadah Haji Lulung diterima Allah SWT.

“Orang baik Insya Allah diterima Allah SWT. Semoga amal ibadah beliau diterima di sisi Allah dan keluarga selalu kuat,” tambahnya.

Sebelumnya, kabar berpulangnya Lulung dibenarkan Ketua DPP PPP Ahmad Baidowi alias Awiek.

“Innaalillaahi Wainnaa Ilaihi Roojiuun. Baru saja kabar dukacita. Ketua DPW PPP DKI abangnda Haji Lulung Meninggal Dunia pada Selasa, 14 Desember 2021 Jam 10.51 WIB,” kata Awiek pada wartawan, Selasa (14/12/2021).

Lulung mengembuskan nafas terakhir di RS Harapan Kita Jakarta Barat karena sakit jantung yang dideritanya.
(mhd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Tokoh Humanis Spiritual...
Tokoh Humanis Spiritual dan Penulis Buku Anand Khrisna Meninggal Dunia di Bogor
Brigjen Pol Yusri Yunus...
Brigjen Pol Yusri Yunus Meninggal Dunia, Dimakamkan di TPU Tanah Kusir Pagi Ini
Profil Brigjen Pol Yusri...
Profil Brigjen Pol Yusri Yunus, Mantan Kabid Humas Polda Metro yang Meninggal Dunia
Mantan Kabid Humas Polda...
Mantan Kabid Humas Polda Metro Yusri Yunus Dikabarkan Meninggal Dunia
Ketua DPRD Jakarta:...
Ketua DPRD Jakarta: Pramono-Doel Dilantik 7 Februari 2025
Prof Nanat Fatah Natsir,...
Prof Nanat Fatah Natsir, Mantan Rektor UIN Sunan Gunung Djati Bandung Meninggal Dunia
Kabar Duka, Ketua DPRD...
Kabar Duka, Ketua DPRD Kutai Kartanegara Junaidi Meninggal Dunia
Kabar Duka, Raja Gowa...
Kabar Duka, Raja Gowa ke-38 Andi Kumala Idjo Meninggal Dunia
Bupati Kepulauan Seribu...
Bupati Kepulauan Seribu Junaedi Meninggal di Kantornya, Akan Disemayamkan di Ciracas
Rekomendasi
Penerimaan Pajak Februari...
Penerimaan Pajak Februari 2025 Anjlok 30,2%, Hanya Terkumpul Rp187,8 Triliun
Hamas Senang Trump Cabut...
Hamas Senang Trump Cabut Rencana AS Usir Warga Gaza
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi, Kamis 13 Maret 2025: Arini Menuntut, Emil Frustasi
Berita Terkini
Menteri ATR/BPN Serahkan...
Menteri ATR/BPN Serahkan 42 Sertifikat HPL Seluas 32.000 Hektare kepada KSAD
28 menit yang lalu
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
40 menit yang lalu
Jejak Karier AKBP Heti...
Jejak Karier AKBP Heti Patmawati, Polwan dengan Penugasan Baru sebagai Kapolres Lampung Timur
45 menit yang lalu
Pencurian Bermodus Tukar...
Pencurian Bermodus Tukar Uang di Apotek Cisalak Depok, Pelaku Gasak Rp1,4 Juta
49 menit yang lalu
14 Ton MinyaKita Palsu...
14 Ton MinyaKita Palsu Disita Polda Jatim karena Diisi Minyak Curah
1 jam yang lalu
Ramadan Street Carnival...
Ramadan Street Carnival Bintaro, Dorongan Baru bagi UMKM dan Ekonomi Masyarakat
1 jam yang lalu
Infografis
PLN EPI-Pemprov DKI...
PLN EPI-Pemprov DKI Jakarta Olah Sampah Jadi Bahan Bakar
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved