Penyeragaman PPKM Level 3 Jelang Nataru, Bupati Bogor Sebut Sudah Terbiasa

Rabu, 24 November 2021 - 16:27 WIB
loading...
Penyeragaman PPKM Level...
Bupati Bogor Ade Yasin mengaku tidak mempersoalkan penurunan level PPKM menjelang libur Natal dan Tahun Baru. Foto: MNC Portal/Putra Ramadhani A
A A A
BOGOR - Bupati Bogor Ade Yasin mengaku tidak mempersoalkan penurunan level PPKM menjelang libur Natal dan Tahun Baru ( Nataru ). Karena, sekarang ini wilayahnya juga masih berada pada PPKM Level 3.

"Kita sih sudah terbiasa ya dengan situasi (PPKM) level 3," kata Ade Yasin kepada wartawan di wilayah Jonggol, Kabupaten Bogor, Rabu (24/11/2021).

Ia menilai, masyarakat di Kabupaten Bogor sudah terbiasa dengan aturan atau pembatasan pada PPKM Level 3. Sehingga, kebijakan penyeragaman status level PPKM tidak menjadi persoalan berarti.



"Masyarakat (Kabupaten Bogor) sudah cukup disiplin, kita pembatasan-pembatasan di setiap titik-titik keramaian juga sudah berkurang sehingga kalau akhirnya ada penyeragaman di tanggal 24 Desember menghadapi Nataru, saya kira enggak jadi masalah karena hari ini pun kita masih level 3," tuturnya.

Kendati begitu, tambah Ade Yasin, sedianya status PPKM di wilayahnya sudah berada pada level 2. Hal itu karena capaian vaksinasi mencapai 56 persen.

"Capaian vaksinasi sudah 56 persen, seharusnya suah turun level ya tapi belum. Mudah-mudahan semakin bertambah terus dan sekarang lansia juga (capaian vaksinasi) hampir 50 persen," tutup Ade Yasin.
(mhd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kondisi Terkini Jalur...
Kondisi Terkini Jalur Puncak Bogor Masih Normal 2 Arah di Hari Terakhir Libur Nataru 2025
Volume Kendaraan Padat,...
Volume Kendaraan Padat, Jalur Menuju Puncak Bogor Diberlakukan One Way
Libur Nataru Berakhir,...
Libur Nataru Berakhir, Polda Jateng Tutup Kembali Gerbang Tol Prambanan
Arus Balik Tahun Baru...
Arus Balik Tahun Baru 2025, Ribuan Kendaraan Padati Rest Area Heritage Brebes
Arus Balik dari Puncak,...
Arus Balik dari Puncak, Tol Jagorawi Arah Jakarta Contraflow dari KM 21+850 hingga KM 11+700
Korlantas Polri Berlakukan...
Korlantas Polri Berlakukan One Way di Jalur Puncak dari Arah Jakarta
Arus Balik Libur Panjang...
Arus Balik Libur Panjang Natal, Tol Cipularang Menuju Jakarta Padat Merayap
Contraflow Diberlakukan...
Contraflow Diberlakukan di Tol Jagorawi Arah Jakarta Sore Ini
Libur Nataru, Hari Ini...
Libur Nataru, Hari Ini Pengunjung Taman Margasatwa Ragunan Membeludak 2 Kali Lipat
Rekomendasi
Egy Maulana Vikri Absen...
Egy Maulana Vikri Absen saat Timnas Indonesia vs Australia
Usut Korupsi Pertamina,...
Usut Korupsi Pertamina, Kejagung Didukung Presiden
Cara Mengatasi Ghost...
Cara Mengatasi Ghost Touch di HP realme, Perhatikan!
Berita Terkini
PN Tangerang Kabulkan...
PN Tangerang Kabulkan Praperadilan Korban Kriminalisasi, Pengacara FR Apresiasi Hakim
27 menit yang lalu
Abrasi Sungai Mengancam...
Abrasi Sungai Mengancam Jalan di Aceh Barat, Bupati Tarmizi Tindak Cepat dengan Normalisasi!
41 menit yang lalu
Bank Jatim Salurkan...
Bank Jatim Salurkan Donasi untuk Korban Banjir Bandang Situbondo
47 menit yang lalu
Sadis! Suami Tega Bakar...
Sadis! Suami Tega Bakar Istri Siri karena Cemburu
48 menit yang lalu
Fraksi DPRD Minta Raperda...
Fraksi DPRD Minta Raperda Perubahan Pajak dan Retribusi Daerah Harus Berorientasi Kesejahteraan Rakyat
59 menit yang lalu
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
1 jam yang lalu
Infografis
3 Negara yang Pembayarannya...
3 Negara yang Pembayarannya sudah Dapat Menggunakan QRIS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved