Kualitas Pendidikan Selama Pandemi Dievaluasi, Siswa Ikuti Asesmen Kompetensi

Jum'at, 27 Agustus 2021 - 08:13 WIB
loading...
A A A
"Penerapannya seperti biasa, jaga jarak satu-satu pakai masker, karena dia harus ada di komputer secara digitalisasi pelaksanaannya," katanya.

Sebelumnya, Ketua Dewan Pendidikan Kota Makassar, Rudianto Lallo sempat mengklaim terjadi penurunan kualitas pendidikan anak-anak selama pandemi Covid-19.

Hal itu terlihat dari hasil tinjauan di lapangan dan uji kompetensi lewat cerdas cermat. Hasilnya menunjukkan siswa kesulitan menjawab soal, padahal bobotnya disebut tidak berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya.

"Kami sudah gelar lomba cerdas cermat dan disiarkan langsung, laporan penanggung jawab ada kemunduran yang terjadi dari sisi kualitas," ucap Ketua DPRD Kota Makassar tersebut.



(agn)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1002 seconds (0.1#10.140)