Lagi Makan Lontong Sayur, Nenek Lim Cui Tewas Ditabrak Truk di Kebon Kacang

Senin, 22 Maret 2021 - 13:02 WIB
loading...
Lagi Makan Lontong Sayur,...
Lim Cui (65 tewas setelah tertabrak truk yang dikemudikan S di Jalan Kebon Kacang IX, Tanah Abang, Jakarta Pusat, pagi tadi. Foto: Ist
A A A
JAKARTA - Nasib nahas menimpa nenek bernama Lim Cui (65). Ia tewas setelah tertabrak truk yang dikemudikan S di Jalan Kebon Kacang IX, Tanah Abang, Jakarta Pusat , pagi tadi.

Kasatlantas Jakarta Pusat Kompol Lilik Sumardi menjelaskan, sebelum terjadi kecelakaan, truk bernopol B 9783 BDC berjalan dari arah Timur ke Barat di Jalan Kebon Kacang IX.



"Sesampainya di depan rumah nomor 9, hilang kendali kemudian menabrak seorang perempuan yang sedang makan ketupat sayur dan seorang laki laki penjual ketupat sayur yang berada di depan rumah tersebut," ujar Lilik kepada wartawan, Senin (22/3/2021).

Lagi Makan Lontong Sayur, Nenek Lim Cui Tewas Ditabrak Truk di Kebon Kacang


Korban Lim Cui mengalami luka di bagian kepala. Ia tidak sempat tertolong. "Korban meninggal dunia di tempat karena luka parah di bagian kepala," tambahnya.

Adapun penjual lontong sayur selamat dari maut. Namun gerobak usahanya hancur berantakan.
(thm)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Ini Tampang Bejat Pelaku...
Ini Tampang Bejat Pelaku Pelecehan Seksual di KRL Parung Panjang-Tanah Abang
Bongkar Rumah Produksi...
Bongkar Rumah Produksi Uang Palsu di Bogor, Polsek Tanah Abang Sita Rp451,7 Juta
Warga Sukoreno Tewas...
Warga Sukoreno Tewas Ditabrak Mobil di Jalan Jogja-Wates Kulon Progo
Truk Terjun ke Dasar...
Truk Terjun ke Dasar Sungai Picu Kemacetan di Jalan Raya Malang-Kediri
Kecelakaan di Tol Cipali...
Kecelakaan di Tol Cipali KM 142 Sebabkan 1 Orang Meninggal, Begini Kronologinya
Tabrakan Beruntun Libatkan...
Tabrakan Beruntun Libatkan 5 Kendaraan di Arteri Pantura Indramayu
Rawan Kecelakaan, Pemudik...
Rawan Kecelakaan, Pemudik Diminta Waspadai Fenomena Aquaplanning di Tol Malang
Bongkar Liquid Vape...
Bongkar Liquid Vape Narkoba, Polres Jakpus Tangkap 2 Pelaku dan Buru 1 WN China
Minibus Tertabrak KA...
Minibus Tertabrak KA Bathara Kresna, 4 Penumpang Meninggal di Lokasi
Rekomendasi
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
Trump Semprot Bos The...
Trump Semprot Bos The Fed: Pemecatannya Tak Bisa Dilakukan dengan Cepat
Hingga Akhir Maret 2025,...
Hingga Akhir Maret 2025, MUF Catatkan Pembiayaan Baru Rp5,7 Triliun
Berita Terkini
Pembunuh Aipda Fajar...
Pembunuh Aipda Fajar Dipindah ke Polda Sultra karena Faktor Keamanan
2 jam yang lalu
Dukung Program MBG,...
Dukung Program MBG, PT BAI Salurkan Makanan Bergizi untuk Ratusan Siswa di Bintan
2 jam yang lalu
Pramugari Wings Air...
Pramugari Wings Air Laporkan Anggota DPRD Sumut ke Polisi Buntut Cekcok di Pesawat
2 jam yang lalu
Persada Hospital Malang...
Persada Hospital Malang Berhentikan Oknum Dokter Pelaku Pelecehan Seksual ke Pasien
3 jam yang lalu
Sejumlah Ruas Jalan...
Sejumlah Ruas Jalan Macet Parah Imbas Bongkar Muat di Pelabuhan Tanjung Priok
3 jam yang lalu
RSIJ Cempaka Putih,...
RSIJ Cempaka Putih, FKUI, dan RSCM Kerja Sama Pendidikan dan Layanan Kesehatan
4 jam yang lalu
Infografis
Demo Menentang Presiden...
Demo Menentang Presiden AS Donald Trump Digelar di Penjuru Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved