Update Corona Luwu Timur 22 Februari: Tak Ada Kasus Baru, 15 Pasien Sembuh

Senin, 22 Februari 2021 - 22:49 WIB
loading...
Update Corona Luwu Timur...
Petugas kesehatan di tempat swab test mengangkat kedua jempolnya, beberapa waktu lalu. Di Kabupaten Luwu Timur, terdapat penambahan 15 pasien sembuh hari ini. Foto: SINDOnews/Ilustrasi
A A A
LUWU TIMUR - Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Kabupaten Luwu Timur, Masdin mengonfirmasi adanya tambahan 15 pasien positif virus corona atau Covid-19 sembuh pada Senin (22/2/2021). Sebaliknya, tak ada penambahan kasus baru.



“Alhamdulillah kasus baru hari ini tidak ada. Semoga ini menjadi pertanda bahwa pandemi ini akan segera berakhir,” ungkap Masdi seperti dikutip dari laman Pemkab Luwu Timur .

Masdin merinci, 15 pasien sembuh di Kabupaten Luwu Timur hari ini berasal dari Kecamatan Nuha 8, Kecamatan Wasuponda 2, Kecamatan Tomoni 2. Sementara 3 orang lainnya masing-masing dari Kecamatan Burau, Wotu dan Towuti.

“Tambahan tersebut membuat angka pasien yang tengah dirawat akibat terpapar Covid-19 menurun, karena berkat penambahan tersebut kini jumlah total pasien sembuh/selesai isolasi menjadi 3.333,” sambung Masdin.



Tambahan 15 pasien sembuh itu kata Masdin, membuat total pasien positif Covid-19 di Luwu Timur yang masih dalam perawatan tersisa 142 orang.
(luq)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
102 Pasien Covid-19...
102 Pasien Covid-19 di Kabupaten Luwu Timur Sembuh
60 Mahasiswa KKN Unhas...
60 Mahasiswa KKN Unhas di Jeneponto Positif Covid-19
Kabupaten Wajo Kini...
Kabupaten Wajo Kini Nol Kasus Aktif Covid-19
Rekomendasi
Wujudkan 1.000 Sarjana...
Wujudkan 1.000 Sarjana Pertanian, 98 Mahasiswa USU Raih Beasiswa JHL Foundation
Bergeser ke Ekonomi...
Bergeser ke Ekonomi Perang, Nilai Kontraktor Senjata Terbesar Jerman Melewati VW
Pasar Mobil Listrik...
Pasar Mobil Listrik Indonesia Memanas: Tembus 10 Persen di 2025?
Berita Terkini
Anggota Patwal Pepet...
Anggota Patwal Pepet Pemotor hingga Terperosok di Jalur Puncak Bogor Dicopot
55 menit yang lalu
Petugas Kabel Wi-Fi...
Petugas Kabel Wi-Fi Babak Belur Dikeroyok Anggota Ormas di Depok Gara-gara Tak Memberi Uang
1 jam yang lalu
Korban Tewas Kebakaran...
Korban Tewas Kebakaran Kapal Tanker Ronggolawe dan Tug Boat Bertambah Jadi 3 Orang
2 jam yang lalu
Banjir dan Longsor Terjang...
Banjir dan Longsor Terjang Kota Padangsidimpuan, Satu Orang Tewas
2 jam yang lalu
Bela sang Adik, Penyanyi...
Bela sang Adik, Penyanyi Dangdut Serli KDI Malah Jadi Korban Penganiayaan
2 jam yang lalu
BMKG: Gempa M5,2 Bayah...
BMKG: Gempa M5,2 Bayah Banten Masuk Kategori Megathrust Event, Tak Berpotensi Tsunami
3 jam yang lalu
Infografis
Update Corona 2 April...
Update Corona 2 April 2021: Total Kasus 1.523.179 Orang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved