Kerap Mangsa Ternak Unggas, Warga Koja Tangkap Ular Sanca Panjang 3,5 Meter

Selasa, 02 Februari 2021 - 22:23 WIB
loading...
Kerap Mangsa Ternak...
Warga Semper Barat menangkap ular Sanca Kembang Jawa sepanjang 3,5 meter di kandang unggas milik warga Jalan Flamboyan 7, RT 17/RW 08, Kecamatan Koja, Jakarta Utara. SINDOnews/Yohannes Tobing
A A A
JAKARTA - Warga Semper Barat menangkap ular Sanca Kembang Jawa sepanjang 3,5 meter di kandang unggas milik warga Jalan Flamboyan 7, RT 17/RW 08, Kecamatan Koja, Jakarta Utara , Senin (1/2/2021).

Pemilik Ternak, Muhammad Yusuf Cholik (28) mengatakan, penemuan ular ini diketahui saat dirinya mendengar ternak unggas bersuara tidak seperti biasanya. (Baca juga; Ular Sanca Panjang 4 Meter Dievakuasi Petugas Pemadam Kebakaran )

"Jadi sekitar jam 11.30 malam, ayam saya pada bersuara tak biasa. Lalu saya senter ke kandang, ayam saya sudah dililit (ular Sanca). Tapi belum sempat dimakan sih," ujar Yusuf kepada SINDONews di lokasi, Selasa (2/2/2021).

Melihat adanya ular besar, Yusufpun langsung berteriak memanggil orang tua dan warga sekitar. "Ularnya sempat kabur lalu saya coba tangkap warga juga bantu tangkap," kata Yusuf. (Baca juga; Truk Terbakar, Tol Jakarta-Cikampek Sempat Macet )

Menurut Yusuf, belakangan ini dirinya kehilangan sejumlah ungags, seperti bebek dan ayam kampung. "Ada banyak dan sering hilang. Kurang lebih ada lima ekor. Yang tiga itu bebek dua itu ayam," ungkapnya

Penemuan ular ini, kata Yusuf, juga bukan yang pertama. Bahkan sudah beberapa kali terjadi. "Ini sudah yang ke tiga kalinya dalam setahun. Ada yang 4 meter, 8 meter pakai mahkota," terangnya.

Rencananya Ular dengan bobot sekitar 30 kilogram akan diambil dan dipelihara komunitas pecinta reptil. "Mau diambil dan diadopsi sama pecinta reptil," pungkasnya.
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Klinik Kecantikan Ternama...
Klinik Kecantikan Ternama Buka di PIK Jakut, Hadirkan Perawatan Modern
3 Warga Tewas Akibat...
3 Warga Tewas Akibat Banjir di Bandarlampung
Sempat Macet Horor,...
Sempat Macet Horor, Lalu Lintas di Tanjung Priok Sudah Lengang Siang Ini
Kronologi Macet Horor...
Kronologi Macet Horor di Jakarta Utara Bersumber dari Aktivitas Bongkar Muat di Pelabuhan NPCT1
Macet Horor Masih Terjadi...
Macet Horor Masih Terjadi di Jalan Cakung Cilincing Jakarta Utara
Tuntaskan Aspirasi Warga,...
Tuntaskan Aspirasi Warga, Elnusa Bersihkan Area Dekat Permukiman Rawa Badak Selatan
Warga Tanah Merah Plumpang...
Warga Tanah Merah Plumpang Keluhkan Bau Menyengat Diduga Bahan Kimia
Terjebak Perangkap di...
Terjebak Perangkap di Agam, Harimau Sumatera Dievakuasi ke Bukittinggi
Penampakan Kelapa Gading...
Penampakan Kelapa Gading Banjir Selutut Orang Dewasa
Rekomendasi
Soal UTBK Disimpan Offline,...
Soal UTBK Disimpan Offline, Panitia SNPMB Pastikan Kebocoran Tidak Terjadi
Seres 3 Resmi Mengaspal...
Seres 3 Resmi Mengaspal di PEVS 2025: SUV Listrik Penjelajah Urban dengan Harga Menggoda!
Cobain Chewy Blush Pertama...
Cobain Chewy Blush Pertama Kali? Ikuti Tips Mudah Ini!
Berita Terkini
Raih PWI Jatim Award,...
Raih PWI Jatim Award, Wali Kota Kediri: Motivasi Berbuat Lebih Baik untuk Masyarakat
10 menit yang lalu
Wujudkan Tridarma Perguruan...
Wujudkan Tridarma Perguruan Tinggi Kampus UTA 45 Jakarta Bagikan Beras Murah
17 menit yang lalu
Peringatan Hari Buruh,...
Peringatan Hari Buruh, 15.000 Buruh Bakal Konvoi Naik Motor ke Monas
22 menit yang lalu
Dihadiri Ribuan Orang,...
Dihadiri Ribuan Orang, Jakarta Beat Society 2025 Ajang Festival Musik Kelas Dunia
22 menit yang lalu
Profil Kasmudjo, Dosen...
Profil Kasmudjo, Dosen Pembimbing Akademik Jokowi di UGM
42 menit yang lalu
Anggota Komisi IX DPR...
Anggota Komisi IX DPR Sebut MBG Ciptakan SDM Unggul
46 menit yang lalu
Infografis
Prabowo Bakal Ungsikan...
Prabowo Bakal Ungsikan 1.000 Warga Palestina ke Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved