Gempa 5,1 SR Guncang Bengkulu, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami

Minggu, 29 November 2020 - 22:30 WIB
loading...
Gempa 5,1 SR Guncang...
Gempa bumi berkekuatan 5,1 Skala Richter (SR) mengguncang wilayah Bengkulu, Minggu (29/11/2020) pukul 21.48. BMKG menyatakan tak berpotensi tsunami. Foto/Twitter @bmkg
A A A
BENGKULU - Gempa bumi berkekuatan 5,1 Skala Richter (SR) mengguncang wilayah Bengkulu dan sekitarnya, Minggu (29/11/2020) pukul 21.48.

Berdasarkan data Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) , lokasi gempa berada di 4.97 Lintang Selatan (LS), 102.93 Bujur Timur (BT). Pusat gempa berada 50 km barat daya Kaur, Bengkulu. (Baca juga: Gempa Dangkal Bermagnitudo 4,9 Mengguncang Wilayah Sukabumi)
Dalam akun twitter resmi @infoBMKG, disebutkan bahwa kedalaman gempa 10 Km, dan tidak berpotensi tsunami. Guncangan gempa dirasakan (MMI) IV Kaur, III Kepahiang, III-IV Seluma, II-III Liwa, I-II Sekincau. (Baca juga: Gunung Ili Lewotolok Erupsi Lagi, Tinggi Kolom Abu 4.000 Meter)

"Tidak terasa gempanya tadi di sini (Kepahiang). Malah kami tidak tahu kalau ada gempa," kata Gunawan Helmi, warga Kepahian yang dihubungi SINDOnews.
(shf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Penampakan Rumah Warga...
Penampakan Rumah Warga Lebak yang Ambruk Diguncang Gempa M5,2
BMKG: Gempa M5,2 Bayah...
BMKG: Gempa M5,2 Bayah Banten Masuk Kategori Megathrust Event, Tak Berpotensi Tsunami
Gempa M5,2 Guncang Bayah...
Gempa M5,2 Guncang Bayah Banten, Dirasakan hingga Bogor
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli...
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli Sulteng, BMKG: Waspadai Gempa Susulan
Cuaca Jakarta Hari Ini:...
Cuaca Jakarta Hari Ini: Hujan Ringan Merata dari Jaksel hingga Jakut
Gempa M5,3 Guncang Sumbawa...
Gempa M5,3 Guncang Sumbawa NTB Terasa hingga Bali
Gempa M5,3 Guncang Sumbawa...
Gempa M5,3 Guncang Sumbawa NTB
Gempa Magnitudo 5,4...
Gempa Magnitudo 5,4 Guncang Banda Aceh, Hati-hati Gempa Susulan
Gempa M4,6 Guncang Bantul,...
Gempa M4,6 Guncang Bantul, BMKG: Akibat Sesar Aktif di Dasar Samudra
Rekomendasi
Pasar Mobil Listrik...
Pasar Mobil Listrik Indonesia Memanas: Tembus 10 Persen di 2025?
Selain 15 Pos Kementerian/Lembaga,...
Selain 15 Pos Kementerian/Lembaga, Komisi I DPR Pertimbangkan TNI Aktif Bisa Jabat di Badan Perbatasan Nasional
Jampidsus Febrie Adriansyah...
Jampidsus Febrie Adriansyah Dilaporkan ke KPK, Pakar Hukum Sebut Bentuk Serangan Balik Koruptor
Berita Terkini
Anggota Patwal Pepet...
Anggota Patwal Pepet Pemotor hingga Terperosok di Jalur Puncak Bogor Dicopot
4 jam yang lalu
Petugas Kabel Wi-Fi...
Petugas Kabel Wi-Fi Babak Belur Dikeroyok Anggota Ormas di Depok Gara-gara Tak Memberi Uang
5 jam yang lalu
Korban Tewas Kebakaran...
Korban Tewas Kebakaran Kapal Tanker Ronggolawe dan Tug Boat Bertambah Jadi 3 Orang
6 jam yang lalu
Banjir dan Longsor Terjang...
Banjir dan Longsor Terjang Kota Padangsidimpuan, Satu Orang Tewas
6 jam yang lalu
Bela sang Adik, Penyanyi...
Bela sang Adik, Penyanyi Dangdut Serli KDI Malah Jadi Korban Penganiayaan
6 jam yang lalu
BMKG: Gempa M5,2 Bayah...
BMKG: Gempa M5,2 Bayah Banten Masuk Kategori Megathrust Event, Tak Berpotensi Tsunami
7 jam yang lalu
Infografis
Aktivitas Gempa Bumi...
Aktivitas Gempa Bumi Bisa Dipengaruhi Panas Matahari
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved