Kerumunan di Acara Habib Rizieq Disorot, FPI: Panitia Sudah Maksimal

Minggu, 15 November 2020 - 12:56 WIB
loading...
Kerumunan di Acara Habib...
FPI mengklaim sudah maksimal menerapkan protokol kesehatan Covid-19 di Petamburan, Jakarta Pusat. Foto: Dok SINDOnews
A A A
JAKARTA - Front Pembela Islam (FPI) menyebut sudah menerapkan protokol kesehatan secara maksimal pada acara-acara yang dihadiri Habib Rizieq Shihab . Apalagi, kemarin ada pembagian masker di lokasi acara Maulid Nabi Muhammad SAW oleh Satgas Covid-19.

"Saya lihat panitia sudah maksimal untuk menerapkan protokol kesehatan dan memerhatikan membeludaknya masyarakat dan bersama BNPB sudah maksimal dengan mengimbau selalu dan membagikan masker untuk peserta kemarin," ujar Pengacara FPI Aziz Yanuar, Minggu (15/11/2020). (Baca juga: Ciptakan Kerumunan, Habib Rizieq Didenda Rp50 Juta)

Kerumunan di acara yang dihadiri Habib Rizieq mulai disorot karena dinilai melanggar protokol kesehatan. Kapolri Jenderal Pol Idham Azis menyebut akhir-akhir ini kerumunan massa kerap terjadi di tengah pandemi Covid-19. Hal ini membuat resah masyarakat.

Sekretaris Umum PP Muhammadiyah Abdul Mu'ti meminta aparatur pemerintah khususnya Satgas Covid-19 berani menegur atau menertibkan semua acara yang tidak mematuhi protokol kesehatan, termasuk acara atau kegiatan yang dihadiri Habib Rizieq. (Baca juga: Kata Kapolsek Menteng Soal Pembubaran Laskar Nikita Mirzani di Bundaran HI)
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Baru Kena Demam 40 Derajat,...
Baru Kena Demam 40 Derajat, Habib Rizieq Senang Hadir di Reuni 212
Habib Rizieq Serukan...
Habib Rizieq Serukan PA 212 Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran, tapi Tetap Kritis
Habib Rizieq saat Reuni...
Habib Rizieq saat Reuni 212: Pilpres-Pilkada Selesai, Jangan Mau Terpecah Belah
Ribuan Jemaah Reuni...
Ribuan Jemaah Reuni 212 Padati Kawasan Monas, Arus Lalin Ramai Lancar
Ada Reuni Akbar 212...
Ada Reuni Akbar 212 Hari Ini, Simak Rekayasa Lalu Lintas di Kawasan Monas
Ada Reuni Akbar 212...
Ada Reuni Akbar 212 di Monas, Habib Rizieq Dijadwalkan Hadir Beri Tausiyah
Catat, Rekayasa Lalu...
Catat, Rekayasa Lalu Lintas Sekitar Monas saat Aksi Reuni 212 Besok
Besok Habib Rizieq Hadiri...
Besok Habib Rizieq Hadiri Aksi Reuni 212 di Monas
Suswono Bertemu Habib...
Suswono Bertemu Habib Rizieq Shihab di Makkah, Mardani Ali Sera Bersyukur
Rekomendasi
Trump dan Zelensky Bertemu...
Trump dan Zelensky Bertemu selama 15 Menit di Sela-sela Pemakaman Paus Fransikus
Dengar Curhat Pelaku...
Dengar Curhat Pelaku Ekraf Jatim, Yovie Widianto: Tingkatkan Daya Saing dengan Teknologi
Sekjen Perindo Hadiri...
Sekjen Perindo Hadiri Pengukuhan Pengurus DPP Hanura
Berita Terkini
Sowan ke Kiai Tapal...
Sowan ke Kiai Tapal Kuda, Cak Imin Sebut Iman Sukri Bakal Pimpin DPW PKB Bali
26 menit yang lalu
Gelar Retreat untuk...
Gelar Retreat untuk Pejabat Pemprov Jatim di Pusdik Arhanud, Khofifah: Bangun Sinergi OPD
54 menit yang lalu
Muhammadiyah Dukung...
Muhammadiyah Dukung Polres Pelabuhan Tanjung Priok Jaga Kamtibmas dan Giat Keagamaan
1 jam yang lalu
Sowan ke Ponpes Sukorejo,...
Sowan ke Ponpes Sukorejo, Gus Imin Halalbihalal dengan Kiai Azaim dan Nyai Ju
2 jam yang lalu
Empat Nelayan Terseret...
Empat Nelayan Terseret Ombak Laut Selatan, Dua Ditemukan Tewas
2 jam yang lalu
Musprov 2025, Mayjen...
Musprov 2025, Mayjen TNI Mar Oni Junianto Terpilih Jadi Ketua Umum TI DKI Jakarta
3 jam yang lalu
Infografis
Rendang dan Gulai Masuk...
Rendang dan Gulai Masuk Daftar Rebusan Terenak di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved