Begini Modus Pelaku Spesialis Copet Angkot Saat Beraksi

Senin, 02 November 2020 - 21:04 WIB
loading...
Begini Modus Pelaku...
Kapolsek Pademangan Kompol Argadirja Putra di Mapolsek Pademangan, Jakarta Utara, Senin (2/10/2020). Foto: Yohannes Tobing/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Reskrim Polsek Pademangan berhasil meringkus pelaku copet yang sering beraksi di dalam angkutan umum atau angkot. Kapolsek Pademangan Kompol Argadirja Putra mengatakan,

"Pelaku tidak bekerja sendiri tetapi ini adalah komplotan spesialis yang dibantu tiga rekan lainnya yang kini sedang dalam pengejaran," ujar Arga kepada SINDOnews di Mapolsek Pademangan, Jakarta Utara, Senin (2/10/2020). ( )

Menurut Arga, pelaku Abdi sudah beraksi belasan kali dalam melakukan kejahatannya di angkot. "Berdasarkan keterangan pelaku dia ini sudah 16 kali beraksi baik di beberapa wilayah Jakarta Utara dan beberapa wilayah di Jakarta Timur yang targetnya adalah penumpang angkot," kata Arga.

Sementara itu, Kanit Reskrim Polsek Pademangan, AKP M Yamin mengatakan, pelaku spesialis copet yang sudah enam kali keluar masuk penjara memiliki modus untuk mengelabui penumpang.

"Jadi dari empat orang ini satu pelaku ada yang bertugas mengalihkan perhatian penumpang seperti sakit atau muntah di dalam angkot, sementara tiga pelaku lainnya ada yang berperan mengecoh perhatian dan ada yang mengambil barang korban," terang Yamin. ( )

Atas perbuatannya, pelaku dijerat Pasal 363 KUHP tentang pencurian dengan pemberatan dan terancam hukuman maksimal 7 tahun penjara. "Untuk tiga orang pelaku lainnya yang merupakan rekan satu komplotan AI sedang dalam pengejaran," tutupnya.
(mhd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Polisi Bongkar Prostitusi...
Polisi Bongkar Prostitusi Anak di Apartemen Kawasan Kelapa Gading, 7 Orang Ditangkap
Keroyok dan Telanjangi...
Keroyok dan Telanjangi Wanita di Jalan, Sekeluarga di Jakut Jadi Tersangka
Polisi: Pelaku Perampokan...
Polisi: Pelaku Perampokan di Tol Jakut yang Ditangkap Residivis Kasus Curas
Pengemudi Dirampok saat...
Pengemudi Dirampok saat Terjebak Macet, di Tol Akses Tanjung Priok
Nekat Siram Air Keras...
Nekat Siram Air Keras ke Bhabinkamtibmas, 6 Remaja Ditangkap dan 2 Lainnya Diburu Polisi
Bubarkan ABG Nongkrong...
Bubarkan ABG Nongkrong di Cilincing, Bhabinkamtibmas Disiram Air Keras
Resmi Jabat Kapolres...
Resmi Jabat Kapolres Metro Jakarta Utara, Ini Profil Kombes Pol Ahmad Fuady
Jambret HP Tersangkut...
Jambret HP Tersangkut di Gorong-gorong Jalan Jakarta Bandung, Evakuasi Dramatis
Anak yang Disiksa Ibu...
Anak yang Disiksa Ibu Tiri di Cilincing Jalani Operasi Kepala
Rekomendasi
Bukti Terkuat Adanya...
Bukti Terkuat Adanya Kehidupan di Luar Bumi Ditemukan
Industri Bahan Bangunan...
Industri Bahan Bangunan Menuju Konstruksi Hijau
Asabri Jalankan Program...
Asabri Jalankan Program Satria Tingkatkan Kesejahteraan Pensiunan
Berita Terkini
Pembunuh Aipda Fajar...
Pembunuh Aipda Fajar Dipindah ke Polda Sultra karena Faktor Keamanan
3 jam yang lalu
Dukung Program MBG,...
Dukung Program MBG, PT BAI Salurkan Makanan Bergizi untuk Ratusan Siswa di Bintan
3 jam yang lalu
Pramugari Wings Air...
Pramugari Wings Air Laporkan Anggota DPRD Sumut ke Polisi Buntut Cekcok di Pesawat
4 jam yang lalu
Persada Hospital Malang...
Persada Hospital Malang Berhentikan Oknum Dokter Pelaku Pelecehan Seksual ke Pasien
4 jam yang lalu
Sejumlah Ruas Jalan...
Sejumlah Ruas Jalan Macet Parah Imbas Bongkar Muat di Pelabuhan Tanjung Priok
4 jam yang lalu
RSIJ Cempaka Putih,...
RSIJ Cempaka Putih, FKUI, dan RSCM Kerja Sama Pendidikan dan Layanan Kesehatan
5 jam yang lalu
Infografis
33 Orang Tewas saat...
33 Orang Tewas saat Tornado Dahsyat Sapu Amerika Serikat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved