Pendam Cenderawasih Ngopi Bareng dengan Insan Pers di Jayapura

Jum'at, 11 September 2020 - 06:12 WIB
loading...
Pendam Cenderawasih...
Kapendam XVII/Cenderawasih, Letkol Arm Reza Nur Patria, saat ngopi bareng dengan insan media di JayapuraKamis (11/9/2020).
A A A
JAYAPURA - Penerangan Kodam XVII/Cenderawasih menggelar ngopi bareng bersama awak media di Jayapura di Denjasa Bekangdam XVII Cenderawasih, Weref Kota Jayapura.

Kegiatan ini untuk memperat tali silaturahmi antara insan pers dengan Kodam Cenderawasih khususnya satuan Pendam. Sekitar 30 awak media di Kota Jayapura dan sekitarnya hadir di acara ini.

"Insan Pers adalah mitra strategis, karena berita yang disampaikan bernilai manfaat bagi si pembaca, mari kita ciptakan suasana kondusif dengan menyajikan berita membangun khususnya di wilayah Papua dan Indonesia pada umumnya," ujar Kapendam XVII/Cenderawasih, Letkol Arm Reza Nur Patria, Kamis (11/9/2020).

Menurutnya, dengan kegiatan tersebut diharapkan hubungan baik antara insan pers Jayapura dengan Kodam Cenderawasih semakin erat di masa mendatang. "Dengan kegiatan silaturahmi ini diharapkan hubungan yang sudah terjalin antara Kodam XVII Cenderawasih dan insan pers akan semakin erat," pungkas Letkol Reza.

(Baca juga: Gerakan Pakai Masker, 286 Ribu Masker Gratis Disebar ke Warga Jayapura )

Eva Rukhdijati, perwakilan wartawan, berharap komunikasi terus terjalin, meski tidak dalam forum resmi atau formal. Harus ada ikatan baik antara awak media dan narasumber berita, semisal Kodam XVII Cenderawasih.

"Semoga dengan acara ini dapat mempererat tali silaturahmi antara Kodam dengan insan pers yang berada di Jayapura," ucapnya.

Dalam pelaksanaan kegiatan temu ramah tersebut tetap mempedomani protokol kesehatan.

Para wartawan diajak untuk berwisata bahari menggunakan Kapal KMC Komando yang bertujuan mengenalkan keindahan panorama laut di Kota Jayapura dengan mengelilingi Teluk Youtefa.
(msd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Dua Polisi Korban Pembacokan...
Dua Polisi Korban Pembacokan di Lanny Jaya Dievakuasi ke Jayapura
Pangdam Cenderawasih...
Pangdam Cenderawasih yang Tembus Bintang 4, Nomor 1 dan 2 Berhasil Jadi Orang Nomor Satu TNI AD
Asta Ivo BS Meliala...
Asta Ivo BS Meliala Deklarasi Maju Caketum Pemuda Katolik
Daftar Pilbup Jayapura...
Daftar Pilbup Jayapura 2024, Alpius-Giri Didampingi Ratusan Relawan dan Simpatisan
Diusung Partai Perindo,...
Diusung Partai Perindo, Alpius dan Giri Daftar Pilkada Kabupaten Jayapura 2024
Survei Pilkada Kabupaten...
Survei Pilkada Kabupaten Jayapura 2024, Ted Yones Mokay Unggul
9 Narapidana Kabur dari...
9 Narapidana Kabur dari Lapas Narkotika Kelas IIA Jayapura, 4 Ditangkap
Selaras Visi Partai...
Selaras Visi Partai Perindo, Abisai Rollo Bertekad Sejahterakan Masyarakat Jayapura
TNI Buru OPM Pelaku...
TNI Buru OPM Pelaku Pembakaran Sekolah di Pegunungan Bintang
Rekomendasi
Semangat Jihad Bela...
Semangat Jihad Bela Palestina dengan Memperhatikan Kemaslahatan Umat
5 Kesalahan Umum dalam...
5 Kesalahan Umum dalam Memberikan Makanan pada Kucing
Jawaban Kenapa Kucing...
Jawaban Kenapa Kucing Berwarna Oranye Punya Banyak Kelebihan Akhirnya Terungkap
Berita Terkini
Kecelakaan Maut di Tol...
Kecelakaan Maut di Tol Ngawi, 3 Orang Tewas dan 2 Terluka
27 menit yang lalu
Viral Truk Mogok di...
Viral Truk Mogok di Tengah Pelintasan Rel Kereta Akibatkan KRL Tangerang Gangguan
46 menit yang lalu
Profil Hercules Rosario...
Profil Hercules Rosario de Marshal, Eks Penguasa Tanah Abang Dukung Jokowi soal Polemik Ijazah Palsu
1 jam yang lalu
Turnamen Domino Terbesar...
Turnamen Domino Terbesar Sukses Digelar di Makassar, Diikuti Ribuan Peserta
1 jam yang lalu
Gempa M5,7 Guncang Tutuyan...
Gempa M5,7 Guncang Tutuyan Sulut
1 jam yang lalu
Momen Prabu Siliwangi...
Momen Prabu Siliwangi Adu Kesaktian dengan Siluman Rusa Siluman
2 jam yang lalu
Infografis
Ibtihal Aboussad Dipecat...
Ibtihal Aboussad Dipecat Microsoft karena Menentang Genosida di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved