Jenazah Pilot Selandia Baru Gleen Malcom Coning yang Dibunuh KKB Dibawa ke Jakarta

Rabu, 07 Agustus 2024 - 12:23 WIB
loading...
Jenazah Pilot Selandia...
Jenazah pilot helikopter asal Selandia Baru, Gleen Malcom Coning yang dibunuh KKB di Mimika,Papua Tengah dievakuasi ke Jakarta usai divisum di RSUD Mimika.
A A A
TIMIKA - Jenazah pilot helikopter asal Selandia Baru , Gleen Malcom Coning yang dibunuh Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di Mimika,Papua Tengah dievakuasi ke Jakarta usai divisum di RSUD Mimika. Selanjutnya jenazah dipulangkan ke Selandia Baru.

"Kami dari Satgas Ops Damai Cartenz-2024 siap mendukung proses pemulangan jenazah pilot Gleen Malcom Coning ke Jakarta dan selanjutnya ke Selandia Baru. Semoga proses ini berjalan lancar dan memberikan penghormatan yang layak bagi beliau dan keluarganya," Kepala Ops Damai Cartenz Brigjen Pol Faizal Ramadhani, Rabu (7/8/2024).



Pemberangkatan jenazah dilakukan dari Bandar Udara Bandar Udara Mozes Kilangin Timika Menuju Bandara Sentani Jayapura. Selanjutnya, jenazah diberangkatkan ke Jakarta untuk berkoordinasi dengan pihak Kedubes Selandia Baru.



“Tadi pagi pukul 11.10 WIT jenazah pilot Gleen Malcom Conning korban penembakan KKB di Distrik Alama telah berangkat dari Bandar Udara Mozes Kilangin Timika Menuju Bandara Sentani, Jayapura. Selanjutnya menuju ke Jakarta,” ujar Kasatgas Humas Ops Damai Cartenz 2024 Kombes Pol Bayu Suseno.

Satgas Ops Damai Cartenz 2024 menegaskan komitmen untuk mengadili para pelaku pembunuhan keji ini.



"Kami dari Satgas Ops Damai Cartenz menegaskan komitmen kami untuk memberikan keadilan bagi korban dan keluarga Pilot Gleen Malcom Coning. Tindakan keji yang dilakukan oleh KKB harus ditindaklanjuti dengan tegas sesuai dengan hukum yang berlaku," tegasnya.
(shf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Korban Mutilasi Gunungsari...
Korban Mutilasi Gunungsari Sempat Disiksa dan Dibakar, Potongan 2 Tangan Belum Ditemukan
Tokoh Masyarakat Papua...
Tokoh Masyarakat Papua Desak Aparat Tindak Tegas OPM
Gempar! Mayat Wanita...
Gempar! Mayat Wanita Korban Mutilasi Ditemukan di Perkebunan Gunungsari Banten
16 Jenazah Korban di...
16 Jenazah Korban di Muara Kum Yahukimo Berhasil Diidentifikasi, Terakhir Atas Nama Ferdina Buma
Total 16 Jenazah Korban...
Total 16 Jenazah Korban Kekejaman KKB di Yahukimo Diserahkan ke Keluarga
Cekcok Masalah Gadai...
Cekcok Masalah Gadai HP, Pria di Bengkalis Tebas Istri hingga Tewas
Identitas 12 Jenazah...
Identitas 12 Jenazah Korban Pembunuhan KKB
2 Jenazah Korban KKB...
2 Jenazah Korban KKB Teridentifikasi, Dimakamkan di Yahukimo Jika Tak Dijemput Keluarga
11 Jenazah Korban Pembunuhan...
11 Jenazah Korban Pembunuhan KKB Papua di Yahukimo Dievakuasi, 2 Korban Teridentifikasi
Rekomendasi
Dukung Swasembada Pangan,...
Dukung Swasembada Pangan, Pengolahan Gabah Modern Garapan Waskita Hasilkan Beras Berkualitas
LG Batal Tanam Investasi...
LG Batal Tanam Investasi Rp129 Triliun, Prabowo: Pasti Ada Gantinya, Indonesia Cerah
Terima Kunjungan Serdik...
Terima Kunjungan Serdik Sespimmen Polri di Solo, Jokowi: Mereka Tanya Leadership dan Urusan ke Depan
Berita Terkini
Korban Dokter Kandungan...
Korban Dokter Kandungan Cabul di Garut Bertambah Jadi 5 Orang
28 menit yang lalu
Bangun Ketahanan Pangan,...
Bangun Ketahanan Pangan, Perindo Kepulauan Mentawai Bantu Bibit dan Pupuk untuk Kelompok Tani
35 menit yang lalu
Kenang Perjuangan Kartini,...
Kenang Perjuangan Kartini, Teater Monolog Dipentaskan di Wisma Habibie-Ainun
45 menit yang lalu
Fachri Albar, Aktor...
Fachri Albar, Aktor Ditangkap Polisi terkait Penyalahgunaan Narkoba
56 menit yang lalu
Aktor FA Ditangkap Polisi...
Aktor FA Ditangkap Polisi terkait Penyalahgunaan Narkoba
1 jam yang lalu
Gubernur Jabar Dedi...
Gubernur Jabar Dedi Mulyadi Diancam Dibunuh
1 jam yang lalu
Infografis
Presiden Ukraina Zelensky:...
Presiden Ukraina Zelensky: China Memasok Senjata ke Rusia!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved