Ini Isi Curhatan Emak-emak dan Tukang Ojek Pasar Tempel Way Dadi ke Siti Atikoh

Rabu, 10 Januari 2024 - 13:00 WIB
loading...
Ini Isi Curhatan Emak-emak...
Siti Atikoh Supriyanti menerima sejumlah aspirasi yang disampaikan masyarakat hingga pedagang Pasar Tempel Way Dadi Bandarlampung. Foto/MPI/Ira Widyanti
A A A
BANDARLAMPUNG - Istri Calon Presiden Ganjar Pranowo, Siti Atikoh Supriyanti menerima sejumlah aspirasi yang disampaikan masyarakat hingga pedagang saat kunjungan kePasar Tempel Way Dadi, Kota Bandarlampung, Rabu (10/1/2024).

Siti Atikoh mengatakan, dalam kunjungannya dia banyak dicurhati soal stabilisasi harga-harga kebutuhan pokok. Selain itu, Siti Atikoh tapi dicurhati ibu-ibu yang berprofesi sebagai ojek konvensional yang mengaku kesulitan mengakses aplikasi untuk beralih sebagai ojek online.



”Ada beberapa aspirasi yang saya dapatkan, salah satunya soal harga barang, ada juga dari seorang ibu bekerja sebagai tukang ojek tradisional sementara ia belum bisa menggunakan aplikasi,” ujar Siti Atikoh, Rabu (10/1/2024).

Dia menyebutkan, keterbatasan masyarakat mengakses teknologi merupakan tugas pekerjaan rumah (PR) pemerintah, untuk intens memberikan pelatihan agar bisa mengimbangi perkembangan teknologi.



”Memang di usia yang tidak terlalu muda lagi, itu tidak mudah untuk belajar teknologi seperti sekarang memang agak memerlukan waktu,” tuturnya.

Kemudian terkait harga-harga kebutuhan pokok, menurut dia, kondisi itu di Provinsi Lampung relatif terjangkau, termasuk harga dan ketersediaan sayur mayur masih tergolong rendah. ”Masih relatif stabil,” ucap Siti Atikoh.
(ams)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Ditinggal Mudik, Warga...
Ditinggal Mudik, Warga Titipkan Kendaraan di Polresta Bandarlampung
Mudik Lebaran 2025,...
Mudik Lebaran 2025, Divre IV Tanjungkarang Tambah 5.632 Tempat Duduk di KA Kuala Stabas
Buron, Tersangka Korupsi...
Buron, Tersangka Korupsi KUR Bandarlampung Diringkus di Karawang
50 Kios Pedagang Pasar...
50 Kios Pedagang Pasar Poncol Senen Ludes Terbakar, Kerugian Ditaksir Capai Rp606 Juta
Diduga Cinta Ditolak,...
Diduga Cinta Ditolak, Pria di Bandar Lampung Nekat Bakar Wanita Pujaan Hatinya
Detik-detik Polisi Bongkar...
Detik-detik Polisi Bongkar Sindikat Narkoba di Bandarlampung
Bantu Korban Banjir,...
Bantu Korban Banjir, BRI Bandar Lampung Bagikan Ribuan Nasi Kotak dan Air Mineral
Bikin Emak-Emak Senang,...
Bikin Emak-Emak Senang, TPS di Yogya Bebaskan Pencoblos Bawa Pulang Sayuran
Tragis! Karyawan Minimarket...
Tragis! Karyawan Minimarket di Bandarlampung Tewas Akibat Kepala Terjepit Lift Barang
Rekomendasi
Israel Bersiap Menyerang...
Israel Bersiap Menyerang dengan Bom Canggih, Seberapa Kuat Pertahanan Udara Iran?
Spesifikasi Taurus,...
Spesifikasi Taurus, Rudal Canggih Jerman yang Bakal Dikerahkan ke Ukraina untuk Melawan Rusia
Persiapan Timnas Indonesia...
Persiapan Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17, Nova Arianto: Libur Dulu 2 Bulan, Latihan Lagi Juli!
Berita Terkini
Dokter PPDS UI Jadi...
Dokter PPDS UI Jadi Tersangka Pornografi dan Terancam 12 Tahun Penjara
35 menit yang lalu
Paskah 2025, Masjid...
Paskah 2025, Masjid Istiqlal Sediakan Lahan Parkir bagi Jemaat Gereja Katedral Jakarta
48 menit yang lalu
PT BAI Luncurkan Program...
PT BAI Luncurkan Program MBG Perdana untuk Sekolah di KEK Galang Batang Bintan
53 menit yang lalu
Ngeri! Wisatawan Jatim...
Ngeri! Wisatawan Jatim Park Batu Terlempar dari Wahana Permainan 360 Pendulum
1 jam yang lalu
Pemprov Jabar Siap Lawan...
Pemprov Jabar Siap Lawan Putusan PTUN dalam Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung
1 jam yang lalu
Munas ParPaluta Kembali...
Munas ParPaluta Kembali Pilih Hamsiruddin Jadi Ketua Umum
1 jam yang lalu
Infografis
Smartphone dan Komputer...
Smartphone dan Komputer akan Bebas dari Tarif Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved