Kronologi Kecelakaan Maut Fortuner yang Tewaskan 3 Orang di Tol Plumpang

Rabu, 19 Juli 2023 - 13:22 WIB
loading...
Kronologi Kecelakaan...
Kecelakaan maut menimpa Toyota Fortuner hitam B 8900 TQ yang menewaskan 3 orang di Tol Plumpang, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Selasa (18/7/2023) malam. Foto: TMC Polda Metro Jaya
A A A
JAKARTA - Kecelakaan maut menimpa mobil Toyota Fortuner hitam B 8900 TQ yang menewaskan 3 orang di Tol Plumpang, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Selasa (18/7/2023) malam.

Kasat Lantas Satuan Wilayah Jakarta Utara Kompol Edy Purwanto menjelaskan kronologi kecelakaan tersebut. Mobil meluncur dari Tol Cawang menuju Pelabuhan Tanjung Priok.



"Sesuai keterangan saksi bahwa Fortuner yang dikemudikan BN yang membawa 3 orang (CC, BWS, ARH) melaju dari arah selatan ke utara di Jalan Tol Ir Wiyoto Wiyono tepatnya dekat KM 13.00/Outrent Tanjung Priok," ujarnya, Rabu (19/7/2023).

Saat melintas di tikungan menghindari kendaraan di depannya dari sisi kanan. Diduga pengemudi Fortuner kurang konsentrasi sehingga membuat badan mobil oleng ke kiri dan menabrak beton pemisah jalan serta pagar besi.

"Akibatnya, pengemudi mengalami luka dan tiga penumpang (CC, BWS, ARH) meninggal dunia di tempat. Fortuner yang dikendarai BN mengalami kerusakan parah. Kecelakaan ini masih dalam penyelidikan," kata Edy.
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Truk Terjun ke Jurang...
Truk Terjun ke Jurang Pesisir Barat Lampung, 3 Orang Tewas
3 Warga Tewas Akibat...
3 Warga Tewas Akibat Banjir di Bandarlampung
Kronologi Wanita Korban...
Kronologi Wanita Korban Mutilasi di Serang hingga Sang Kekasih Ditangkap
Ngeri! Wisatawan Jatim...
Ngeri! Wisatawan Jatim Park Batu Terlempar dari Wahana Permainan 360 Pendulum
Kecelakaan Maut di Tol...
Kecelakaan Maut di Tol Ngawi, 3 Orang Tewas dan 2 Terluka
Kerugian Negara Capai...
Kerugian Negara Capai Rp66 Miliar, Kejati Usut Dugaan Korupsi Jalan Tol Lampung
Tragis! Bapak Kendarai...
Tragis! Bapak Kendarai Motor Tabrak Tembok di Jombang, Anak yang Dibonceng Tewas
Tabrakan Beruntun di...
Tabrakan Beruntun di Tol Cijago, Sopir Truk Boks Logistik Minimarket Diamankan
Bupati Kuansing Alami...
Bupati Kuansing Alami Kecelakaan di Jalan Taluk Kuantan-Pekanbaru, Mobil Ringsek
Rekomendasi
Paula Verhoeven soal...
Paula Verhoeven soal Rekaman Suara Minta Maaf ke Baim Wong: Aku Tidak Mau Diceraikan
3 Tahun Berturut-turut...
3 Tahun Berturut-turut Pertumbuhan Ekonomi Negara Eropa Ini Nol Persen
PAN Beri Sinyal Dukung...
PAN Beri Sinyal Dukung Prabowo di Pilpres 2029, Cak Imin: Tergesa-gesa Amat
Berita Terkini
Modus Salurkan Kredit...
Modus Salurkan Kredit Fiktif, Pegawai BUMDes di Kulonprogo Korupsi Rp1,058 Miliar
1 jam yang lalu
Pramono dan EJ Sport...
Pramono dan EJ Sport Dukung Jakarta Menuju Kota Sepeda Internasional
2 jam yang lalu
Tiga Orang Pekerja Hendak...
Tiga Orang Pekerja Hendak Pasang Tiang Wi-Fi di Cibinong Tewas Kesetrum
2 jam yang lalu
Pelamar PPSU dan PJLP...
Pelamar PPSU dan PJLP di Balai Kota Membeludak, Pramono: Pendaftaran di Kelurahan
4 jam yang lalu
Terobosan Kampung Inggris...
Terobosan Kampung Inggris Nature, Belajar di Alam Bebas Tanpa Ruang Kelas
4 jam yang lalu
Ngaku Bos Perusahaan,...
Ngaku Bos Perusahaan, IRT di Tangsel Sewa 5 Mobil Rental lalu Digadai Ratusan Juta
5 jam yang lalu
Infografis
Misteri Dinosaurus Cakar...
Misteri Dinosaurus Cakar Maut di Jurrasic World Terpecahkan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved