Datangi Polres Bogor, RPA Perindo Minta Kapolres Tuntaskan Kasus Kekerasan Anak

Selasa, 06 Juni 2023 - 15:31 WIB
loading...
Datangi Polres Bogor,...
RPA Partai Perindo kembali mendatangi Polres Bogor, Selasa (6/6/2023). Hal itu untuk menanyakan perkembangan kasus dugaan kekerasan ayah tiri terhadap anaknya yang tengah dikawal RPA Perindo. Foto: MPI/Putra Ramadhani Astyawan
A A A
BOGOR - Relawan Perempuan dan Anak (RPA) Partai Perindo kembali mendatangi Polres Bogor, Selasa (6/6/2023). Hal itu untuk menanyakan perkembangan kasus dugaan kekerasan ayah tiri terhadap anaknya yang tengah dikawal RPA Perindo.

Ketua Bagian Hukum DPP RPA Partai Perindo Kenzo Farel menuturkan sudah bersurat kepada Polres Bogor agar dapat bertemu dengan pimpinan ataupun perwakilannya untuk berdiskusi terkait kasus ini. Kasus dinilai sudah terlalu lama sehingga harus segera diselesaikan.

"Kami berupaya korban tetap mendapat keadilan karena sejak Agustus 2022 hingga kini belum ada putusan P21-nya sehingga kami menyurat untuk kedua kalinya agar dapat duduk bersama di forum terbuka dengan Kapolres atau Kasat Reskrim," ujar Kenzo.

Saat ini, korban dalam kondisi baik. Korban yang merupakan anak tiri terduga pelaku masih berada di rumah pulih RPA Partai Perindo.

"Kami berharap korban tidak ada berdamai dengan pelaku karena ini tanggung jawab kami sebagai RPA Perindo yang dari awal berdiri tidak pernah ada kasus yang terjadi bersifat selesai tanpa putusan pengadilan," katanya.
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Partai Perindo Dorong...
Partai Perindo Dorong Bupati Vera E. Laruni Buat Gebrakan Sejahterakan Donggala
Partai Perindo Pacu...
Partai Perindo Pacu Pengembangan OKU Timur untuk Sejahterakan Rakyat
Peduli Sesama, Partai...
Peduli Sesama, Partai Perindo Sumba Barat Daya Ringankan Beban Keluarga Korban Sambaran Petir
Legislator Partai Perindo...
Legislator Partai Perindo Syamsuriansyah Bantu Pasien Tumor Kaki di Rumah Singgah Lombok Barat
Partai Perindo Silaturahmi...
Partai Perindo Silaturahmi dengan Gubernur Anwar Hafid, Siap Berkolaborasi Majukan Sulawesi Tengah
Semangat Berbagi di...
Semangat Berbagi di Bulan Suci Ramadan, Ratusan Takjil Partai Perindo Bengkalis Ludes dalam Sekejap
DPD Partai Perindo Tapanuli...
DPD Partai Perindo Tapanuli Utara Bagi-bagi Takjil ke Jemaah Masjid Baitul Rahman
Perindo Tawarkan Bantuan...
Perindo Tawarkan Bantuan Uji Kompetensi IT dan Digital Marketing untuk 25.000 Siswa di Bali
Andi Yuslim Patawari...
Andi Yuslim Patawari ke Lokasi Banjir Bekasi: Bukti Kepedulian dan Kebersamaan untuk Persatuan Indonesia
Rekomendasi
Demi Sang Ayah, Peserta...
Demi Sang Ayah, Peserta Ini Tampil Memukau di Hadapan Para Juri di DMD Panggung Rezeki
Ernando Ari Tak Gentar...
Ernando Ari Tak Gentar Saingi Emil Audero: Selama Makan Nasi, Saya Siap!
Ketum Partai Perindo...
Ketum Partai Perindo Angela Tanoesoedibjo Dukung Penuh Mathius Fakhiri-Aryoko Rumaropen di PSU Pilgub Papua
Berita Terkini
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
24 menit yang lalu
Dharma Jaya Resmikan...
Dharma Jaya Resmikan Hub Channel Pertama di Cengkareng
29 menit yang lalu
Sungai Batanghari Meluap,...
Sungai Batanghari Meluap, 30 Sekolah di Muarojambi Terendam Banjir
31 menit yang lalu
Berkah Ramadan, KPN...
Berkah Ramadan, KPN Corp Salurkan Bantuan untuk Sekolah Anak-anak Kurang Mampu
38 menit yang lalu
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli...
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli Sulteng, BMKG: Waspadai Gempa Susulan
1 jam yang lalu
8 Buffer Zone Disiapkan...
8 Buffer Zone Disiapkan Antisipasi Macet Horor Mudik 2025 di Pelabuhan Merak
2 jam yang lalu
Infografis
Jenderal Uni Eropa Minta...
Jenderal Uni Eropa Minta Tentara Dikerahkan ke Greenland
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved