Geng Motor Kian Meresahkan, Kapolres Cianjur Beri Peringatan Keras: Tembak di Tempat

Minggu, 04 Juni 2023 - 19:45 WIB
loading...
Geng Motor Kian Meresahkan,...
Kapolres Cianjur AKBP Aszhari Kurniawan memberikan peringatan keras kepada geng motor akan menembak di tempat bagi mereka yang membuat onar dan meresahkan warga. Foto: MPI/Ricky Susan
A A A
CIANJUR - Polres Cianjur bakal lakukan penindakan secara tegas terukur kepada komplotan geng motor yang membuat onar dan semakin meresahkan masyarakat Cianjur.

Hal tersebut ditegaskan Kapolres Cianjur AKBP Aszhari Kurniawan kepada anak buahnya untuk tidak segan-segan menindak tegas gerombolan genk motor untuk melakukan tembak di tempat. Pasalnya, para gerombolan tersebut sudah sangat meresahkan masyarakat.

Upaya tindakan tegas dan terukur tersebut harus dilakukan, melihat aksi pelaku yang sadis saat menyerang dan melukai korbannya.



“Saya tegaskan, kami tidak lagi segan-segan, kita akan berikan tindakan tegas dan terukur kepada para pelaku ini," tegas Aszhari kepada awak media, Minggu (4/5/2023).

Pemberlakukan tindakan tegas hingga tembak ditembak tersebut menurut Aszhari, diperuntukkan bagi anggota gerombolan bermotor yang membuat onar serta mengganggu ketertiban umum dan mengancam keselamatan jiwa warga Cianjur.



"Aksi gerombolan geng motor tersebut sering berulah hingga mengarah pada tindak pidana dan mengancam nyawa atau keselamatan warga. Petugas tidak akan kompromi lagi langsung ditindak tegas terukur tembak di tempat," katanya.

Aszhari mengatakan, untuk para pelaku geng motor yang melakukan penyerangan dan perusakan satu unit sepeda motor di salah satu pusat perbelanjaan di jalan raya Puncak Desa Cimacan Kecamatan Cipanas, pihaknya telah menangkap tiga orang pelaku dan sisanya masih dalam pengejaran petugas

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Puluhan Pelajar MAN...
Puluhan Pelajar MAN I Cianjur Keracunan Diduga setelah Menyantap Makan Bergizi Gratis
Konvoi Ratusan Geng...
Konvoi Ratusan Geng Motor Kreak di Semarang Dibubarkan Polisi, 278 Orang Diamankan
Tukang Parkir Tewas...
Tukang Parkir Tewas Dianiaya di Minimarket Cimaung Bandung, 1 Anggota Geng Motor Ditangkap
Meresahkan! Geng Motor...
Meresahkan! Geng Motor Keroyok Pemuda hingga Tewas di Minimarket
Ini Tampang Begal Bergolok...
Ini Tampang Begal Bergolok Anggota Geng Motor di Bandung
Geng Motor Remaja Serang...
Geng Motor Remaja Serang Permukiman Warga di Gowa dengan Panah, 3 Orang Luka-luka
Miras Maut Akibatkan...
Miras Maut Akibatkan 8 Tewas di Cianjur Berbahan Alkohol Disinfektan 96 Persen Dioplos Soda
GP Ansor Bersama BNPB...
GP Ansor Bersama BNPB Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir Jabar dan Banten
Ratusan Ribu Pemilih...
Ratusan Ribu Pemilih Tak Dapat C6, Komisioner KPU Cianjur akan Dilaporkan ke DKPP
Rekomendasi
Diselimuti Jutaan Telur...
Diselimuti Jutaan Telur Raksasa, Gunung Berapi Bawah Laut Purba Ditemukan
BINUS University Luncurkan...
BINUS University Luncurkan Program Pendidikan Profesi Arsitek, Cek Keunggulannya
PLN Indonesia Power...
PLN Indonesia Power Siap Tingkatkan Kapasitas SPBU Hidrogen Senayan
Berita Terkini
Jurus Pramono Bereskan...
Jurus Pramono Bereskan Parkir Liar dengan Sistem Digitalisasi Tanpa Uang Tunai
9 menit yang lalu
Apartemen di Kemayoran...
Apartemen di Kemayoran Kebakaran, Api Terlihat di Balkon
27 menit yang lalu
Komitmen Keberlanjutan,...
Komitmen Keberlanjutan, FL Technics Indonesia Gelar Bersih-bersih Pantai
1 jam yang lalu
Pramono Anung Kaget...
Pramono Anung Kaget Pelamar PPSU Membeludak Lebih dari 7.000 Orang
1 jam yang lalu
MUI Jakut Dukung Polisi...
MUI Jakut Dukung Polisi Jaga Kamtibmas di Wilayah Pelabuhan Tanjung Priok
1 jam yang lalu
Pembunuh Pria Terbungkus...
Pembunuh Pria Terbungkus Karung dalam Got di Tangerang Ditangkap di Pinang
2 jam yang lalu
Infografis
Cadangan Devisa AS di...
Cadangan Devisa AS di Dunia Turun Nyaris 60%, Dolar Kian Terpuruk
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved