Tenggak Miras, Dua Mahasiswa PTS di Yogya Ditangkap

Rabu, 21 Januari 2015 - 14:37 WIB
Tenggak Miras, Dua Mahasiswa...
Tenggak Miras, Dua Mahasiswa PTS di Yogya Ditangkap
A A A
YOGYAKARTA - Dua mahasiswa asal luar Jawa yang menuntut ilmu di perguruan tinggi swasta (PTS) Yogyakarta diamankan polisi karena menenggak miras. Keduanya diamankan saat nongkrong di depan kawasan Gedung Agung Yogyakarta, Rabu (21/1/2015) dini hari.

Kedua mahasiswa yang ditangkap itu adalah Fauzan (23), mahasiswa yang tinggal di Semaki, Umbulharjo, Yogyakarta, dan Andi (22), mahasiswa yang tinggal di Jalan Pandega Marta, Yogyakarta.

Penangkapan itu terjadi sekitar pukul 00.30 WIB, saat petugas yang mengenakan pakaian preman berkeliling di area sekitar lokasi.

"Begitu kita lihat mereka berdua ngobrol bawa minuman, kita dekati, ajak komunikasi, kemudian kita cek, rupanya yang dibawa itu miras," kata Kapolsek Gondomanan Kompol Heru Muslimin, Rabu (21/1/2015).

Barang bukti yang disita, menurut Heru, satu teko miras tangkur. Kedua mahasiswa luar Jawa itu pun langsung dibawa ke Polsek Gondomanan untuk dimintai keterangan.

Dari keterangan keduanya kepada petugas, miras yang diminum dibeli dari daerah Wirobrajan, Yogyakarta. "Keduanya di Polsek kita bina dan nginap semalam," pungkasnya.
(zik)
Berita Terkait
Miras Oplosan Tewaskan...
Miras Oplosan Tewaskan Sembilan Orang di Jepara
PBNU Apresiasi Jokowi...
PBNU Apresiasi Jokowi Cabut Perpres Investasi Miras
Resmi, Jokowi Cabut...
Resmi, Jokowi Cabut Aturan Investasi Industri Miras
Pemusnahan Miras dan...
Pemusnahan Miras dan Petasan Jelang Malam Takbiran
Diduga Overdosis Miras,...
Diduga Overdosis Miras, Warga Musirawas Tewas Duduk di Lokalisasi Patok Besi
Pesta Miras Oplosan,...
Pesta Miras Oplosan, 2 Warga Ciledug Tewas
Berita Terkini
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
1 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
1 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
2 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
3 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
3 jam yang lalu
Dharma Jaya Resmikan...
Dharma Jaya Resmikan Hub Channel Pertama di Cengkareng
3 jam yang lalu
Infografis
10 Bandara InJourney...
10 Bandara InJourney Airports Terbaik di Asia Pasifik 2024!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved