Banjir, perjalanan KRL dibatalkan

Senin, 13 Januari 2014 - 08:35 WIB
Banjir, perjalanan KRL...
Banjir, perjalanan KRL dibatalkan
A A A
Sindonews.com - Jakarta pagi ini diguyur hujan deras, sebagian wilayah juga tergenang hingga puluhan centimeter. Bahkan akibat genangan air itu, sejumlah perjalanan kereta api juga terganggu.

"Sehubungan dengan kondisi banjir yang merendam sekitar wilayah rel Dipo KRL (Kereta Rel Listrik) Bukit Duri, maka sejumlah perjalanan KRL mengalami pembatalan pada pagi ini," kata Humas PT KAI Commuter Jabodetabek (KCJ) Eva Chairunisa kepada dalam siaran persnya yang diterima Sindonews, Senin (13/1/2014).

Atas gangguan tersebut, kata Eva, pihaknya meminta maaf kepada masyarakat yang kerap menggunakan jasa kereta api. Lanjutnya, hal tersebut bukanlah hal yang diharapkan.

"PT KCJ mengucapkan permohonan maaf atas pembatalan sejumlah jadwal KRL akibat dampak banjir tersebut," ujarnya.

KRL yang mengalami pembatalan dengan jadwal sebagai berikut:

1. Ka 794 (Mri-Jng) Berangkat 04.50 WIB.

2. Ka 1401a (Mri-Jakk) Ber 05.05 WIB.

3. Ka 650 (Mri-Bks) Ber 05.10 WIB.

4. Ka 796(Mri-Jng) Ber 05.13 WIB.

5. Ka 798(Mri-Jng)Ber 05.30 Ka 805/806(Jng-dp) Ber 05.51 WIB.

6. Ka 1405(Mri-Jakk) Ber 06.25 WIB.
(mhd)
Berita Terkait
Riwayat Banjir Besar...
Riwayat Banjir Besar di DKI Jakarta Sejak 1918 Hingga 2020
Sejumlah Hotel Disiapkan...
Sejumlah Hotel Disiapkan Untuk Tampung Warga Terdampak Banjir
Anies Bocorkan Jurus...
Anies Bocorkan Jurus Atasi Banjir di Kampung Cipinang
Anies Posting Ini di...
Anies Posting Ini di Akun Media Sosial, Antisipasi Banjir Datang
Jakarta Diancam Banjir,...
Jakarta Diancam Banjir, Tiga Hal Ini Perlu Diantisipasi
Presiden AS Joe Biden:...
Presiden AS Joe Biden: Jakarta Tenggelam 10 Tahun Mendatang
Berita Terkini
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
1 jam yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
3 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
3 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
4 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
5 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
5 jam yang lalu
Infografis
Harga Nikel Murah akibat...
Harga Nikel Murah akibat Banjir Pasokan dari Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved