Tak dibayar 9 bulan, guru rebutan formulir dana hibah

Senin, 09 September 2013 - 17:44 WIB
Tak dibayar 9 bulan,...
Tak dibayar 9 bulan, guru rebutan formulir dana hibah
A A A
Sindonews.com - Akibat sembilan bulan belum dibayarkan, ratusan guru berebut formulir pencairan dana hibah. Program tersebut merupakan bantuan dari pemerintah bagi seluruh guru honorer dari mulai TK sampai SMA.

Bertempat di Gedung Indonesia Menggugat Jalan Perintis Kemerdekaan, Senin (9/9/13), mereka tampak begitu berdesak-desakan. Meskipun dikomandoi oleh seorang koordinator, namun tenaga pendidik ini tetap memaksa mendapatkan formulir terlebih dulu. Tak pelak kondisi ini sempat menimbulkan kericuhan.

Mereka ini adalah perwakilan guru honorer di seluruh sekolah di Kota Bandung. "Ya ini kami disuruh datang, perwakilan dari setiap sekolah," ungkap Reni Susanti, guru TK Putra Arcamanik kepada Sindonews.

"Tapi karena koordinasinya gak jelas jadi ada guru yang datang juga padahal sudah diwakilkan," tambah Reni yang juga mengatakan setiap guru akan mendapatkan Rp262 ribu per bulan selama setahun.

"Rp262 ribu dipotong PPN lima persen," ungkap guru yang telah sembilan tahun menjadi guru honorer ini.

Sampai saat ini kericuhan ini masih terjadi. Sejumlah guru masih menanyakan masalah kejelasannya. Akibat sembilan bulan dana tersebut tak kunjung cair.
(rsa)
Berita Terkait
Aturan Kenaikan Tunjangan...
Aturan Kenaikan Tunjangan Guru Non-ASN Terbit, Begini Mekanisme Pencairannya
Begini Tahapan Penyaluran...
Begini Tahapan Penyaluran Tunjangan Guru, TPG dan TKG
TPG Dihapus di RUU Sisdiknas,...
TPG Dihapus di RUU Sisdiknas, P2G: Mimpi Buruk Bagi Guru
Berapa Nominal Tunjangan...
Berapa Nominal Tunjangan Sertifikasi Guru PNS dan Honorer? Cair 21 Maret 2025
Info GTK, Ini Cara Verifikasi...
Info GTK, Ini Cara Verifikasi Rekening agar Pencairan Tunjangan Guru Tidak Tertunda
Kemenag Targetkan Tunjangan...
Kemenag Targetkan Tunjangan Profesi Guru Madrasah Cair sebelum Lebaran 2025
Berita Terkini
Dokter Kandungan di...
Dokter Kandungan di Garut Jadi Tersangka Kasus Pelecehan Seksual Terhadap Pasien
20 menit yang lalu
Kunjungi Padarincang...
Kunjungi Padarincang Serang, Miss Indonesia dan MNC Peduli Beri Fasilitas Air Bersih untuk Warga
30 menit yang lalu
Bahas UU TNI Bersama...
Bahas UU TNI Bersama BEMSI, Pangdam I BB: Kami Terbuka Terhadap Gagasan Generasi Muda
40 menit yang lalu
71 Adegan Diperagakan...
71 Adegan Diperagakan dalam Rekonstruksi Penembakan 3 Polisi di Lampung
1 jam yang lalu
Sosok Purbaya, Komandan...
Sosok Purbaya, Komandan Sakti Pilihan Sultan Agung dengan Jampi-jampi Runtuhkan Tembok Batavia
2 jam yang lalu
Priguna Dokter PPDS...
Priguna Dokter PPDS Bawa Obat Bius Sendiri untuk Perkosa Korban di RSHS Bandung
3 jam yang lalu
Infografis
Mel Gibson Serukan Pemerintah...
Mel Gibson Serukan Pemerintah AS Bongkar Kebenaran Serangan 9/11
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved