Sekolah nyaris roboh, Kadisdik Muaraenim tidak tahu

Minggu, 09 Juni 2013 - 21:18 WIB
Sekolah nyaris roboh,...
Sekolah nyaris roboh, Kadisdik Muaraenim tidak tahu
A A A
Sindonews.com - Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Kabupaten Muaraenim melalui Kepala Bidang (Kabid) Pendidikan Dasar (Dikdas), Izroni Ilyas mengungkapkan, pihaknya belum mengetahui secara detail kondisi bangunan SDN 15 Gunung Megang.

"Jika memang kondisinya seperti itu, maka kami akan melakukan pengecekan langsung ke lapangan,akan kita lihat bagaimana kondisinya. Jika memang sangat memprihatinkan maka pihaknya akan segera menindak lanjuti,” papar dia, Minggu (9/6/2013).

Pantauan di lapangan menunjukan, sekolah yang terletak di Jalan Puyang Melur No. 4 Dusun III Desa Dalam Kecamatan Belimbing ini terbuat dari dinding papan. Tampak beberapa bangunan terlihat sudah sangat tua dan berlobang.

Dinding bangunanpun telah habis di makan usia dan di makan rayap. Bahkan, di salah satu atap ruang kelas dalam kondisi jebol. Begitupula dengan dinding pemisah antar kelas yang satu dengan kelas yang lainnya. Kondisi meja dan bangkunya juga sudah banyak yang patah.

Sebelumnya, kondisi bangunan Sekolah Dasar Negeri (SDN) 15 Gunung Megang memprihatinkan. Pasalnya, sejak dibangun pada 1972 lalu, sekolah ini belum pernah diperbaiki.

Kepala SDN 15 Gunung Megang Sumartina mengatakan, kondisi bangunan sudah tua termakan usia. Bahkan, sebagian dindingnya yang terbuat dari papan telah banyak yang berlubang.

Begitupula dengan atap bangunan sekolah yang telah jebol, serta sejumlah mobiler yang patah. Saat musim hujan, air menggenangi halaman sekolah.
(stb)
Berita Terkait
Bangunan Sekolah SMP...
Bangunan Sekolah SMP Negeri 2 Palu Ambruk Akibat Banjir
Rawan Roboh, Plafon...
Rawan Roboh, Plafon Ruang Kelas SDN Talunkidul Disangga Bambu
Sekolah Rusak di Pelosok...
Sekolah Rusak di Pelosok Negeri
Miris! Tidak Ada Anggaran,...
Miris! Tidak Ada Anggaran, SD Negeri di Serang Ini Dibiarkan Rusak Sejak 2012
Tiga Ruang Kelas dan...
Tiga Ruang Kelas dan Perpustakaan di SDN 2 Paeidean Rusak
Atap Sekolah SDN 4 Undaan...
Atap Sekolah SDN 4 Undaan Kidul Kudus Rusak
Berita Terkini
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli...
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli Sulteng, BMKG: Waspadai Gempa Susulan
29 menit yang lalu
8 Buffer Zone Disiapkan...
8 Buffer Zone Disiapkan Antisipasi Macet Horor Mudik 2025 di Pelabuhan Merak
2 jam yang lalu
Pemulihan Korban Banjir,...
Pemulihan Korban Banjir, PGN Bantu 3.000 Warga di Bekasi dan Jaktim
2 jam yang lalu
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
2 jam yang lalu
Siswa SDN di Cigombong...
Siswa SDN di Cigombong Bogor Ikuti Kegiatan MNC Peduli-MNC Land: Bermain sambil Belajar
2 jam yang lalu
Lebaran di Solo, Jokowi...
Lebaran di Solo, Jokowi Tak Gelar Open House di Rumah
3 jam yang lalu
Infografis
Alasan Mengapa Meminum...
Alasan Mengapa Meminum Kopi saat Sahur Tidak Dianjurkan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved