Animo masyarakat menjadi polisi tetap tinggi

Senin, 11 Maret 2013 - 11:37 WIB
Animo masyarakat menjadi...
Animo masyarakat menjadi polisi tetap tinggi
A A A
Sindonews.com - Insiden yang mendera Mapolres OKU, tidak menyurutkan keinginan masyarakat untuk mewujudkan cita-citanya menjadi penegak hukum. Ini terlihat dengan banyaknya remaja yang mendaftarkan diri untuk menjadi calon bintara.

Jumlah calon bintara polisi yang sudah mendaftar di Polres OKU, sampai Senin (11/3/2013), sudah hampir mencapai 100 orang baik pria maupun wanita.

Kabag Sumda Polres OKU, Kompol Sugiat mengatakan, animo remaja dan pemuda untuk mendaftarkan diri menjadi calon bintara masih tinggi. Namun, pihaknya tidak memberikan berapa kuota dalam penerimaan tersebut.

"Kita sifatnya hanya menyaring secara administrasi, jadi besaran kuota yang bakal diterima itu di Polda," terang Sugiat.

Dia menyampaikan, penerimaan calon Bintara Polri tahun anggaran (TA) 2013 ini, mulai 2 Maret hingga 29 Maret mendatang. Menurut dia, rekruitmen anggota kali ini akan dilakukan secara transparan, bersih, akuntabel. Masyarakat bisa mengawasi secara langsung proses pendaftaran.

Sementara Deni, salah satu pendaftar calon Bintara Polri menyampaikan, keinginanya untuk menjadi anggota polisi sudah timbul sejak kecil. Bahkan dirinya, sudah dua kali mendaftar.

"Siapa tahu tahun ini saya bisa lulus," ucapnya.
(ysw)
Berita Terkait
Polisi Periksa Suami...
Polisi Periksa Suami BCL Tiko Aryawardhana terkait Dugaan Penggelapan Uang
Klub Harley HDCI Gandeng...
Klub Harley HDCI Gandeng Polisi, Ingin Pangkas Citra Buruk Moge
2 Pelaku Curanmor di...
2 Pelaku Curanmor di Danau Citra Raya Tangerang Dibekuk Polisi
Polri Ajak Masyarakat...
Polri Ajak Masyarakat Tanamkan Citra Positif Polisi ke Anak-anak
Perbaiki Citra Polri,...
Perbaiki Citra Polri, Sahabat Polisi dan Kompolnas Kompak Usulkan Hal Ini
BCL Buka Suara soal...
BCL Buka Suara soal Penangkapan Doddy sang Manajer
Berita Terkini
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
1 jam yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
3 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
3 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
4 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
5 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
6 jam yang lalu
Infografis
Korban Tewas Kebakaran...
Korban Tewas Kebakaran Los Angeles Menjadi 24 Orang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved