APTB Bogor-Rawamangun terintegrasi dengan 5 koridor busway

Rabu, 06 Maret 2013 - 13:44 WIB
APTB Bogor-Rawamangun...
APTB Bogor-Rawamangun terintegrasi dengan 5 koridor busway
A A A
Sindonews.com - Usai meresmikan halte busway berescalator, Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo, langsung menuju terminal Rawamangun untuk uji coba peluncuran perdana Angkutan Perbatasan Terintegrasi Busway (APTB) Bogor – Rawa Mangun.

Menurut Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta Udar Pristono mengatakan, pelaksanaan peluncuran ini akan melayani warga Bogor yang selama ini cukup sulit menjangkau Transjakarta.

”APTB Rute Bogor–Rawamangun memiliki jarak tempuh sekitar 52 Km, yang terintegrasi dengan Busway Koridor IV (Pulogadung–Dukuh Atas) dan Koridor IX (Pinangranti – Pluit),” jelas Pristono, Rabu (6/3/2013).

Ada lima APTB yang sudah beroperasi di Jabotabek. Empat lainnya yakni Pulogadung–Bekasi, Poris Plawad–Grogol, Ciputat–Kota dan Cibinong–Grogol.

“Pemprov DKI Jakarta bekerjasama dengan Pemkot Bogor karena trayek APTB mencakup dua wilayah Provinsi,” tuturnya.
(stb)
Berita Terkait
2030, Transjakarta Targetkan...
2030, Transjakarta Targetkan 10 Ribu Bus Listrik Mengaspal
417 Bus Transjakarta...
417 Bus Transjakarta yang Terbengkalai Dilelang
Bus Wisata Transjakarta...
Bus Wisata Transjakarta Layani 56.811 Pengguna selama Libur Lebaran
3 Rute Transjakarta...
3 Rute Transjakarta Ramai Penumpang, Nomor 1 Disesaki 8 Juta Orang
Mulai 20 Juni Transjakarta...
Mulai 20 Juni Transjakarta akan Tambah Lima Rute Baru
Keren! 30 Bus Listrik...
Keren! 30 Bus Listrik Transjakarta Resmi Mengaspal Layani 4 Rute
Berita Terkini
Tiga Kapolda Termuda...
Tiga Kapolda Termuda di Indonesia, Nomor 2 dan 3 Jebolan Akpol 1996
20 menit yang lalu
Gelar Halalhihalal,...
Gelar Halalhihalal, Alumni Universitas Janabadra Teguhkan Semangat Kampus Kebangsaan
6 jam yang lalu
Sutiyoso dan Cak Lontong...
Sutiyoso dan Cak Lontong Diangkat Jadi Komisaris Ancol
6 jam yang lalu
Wakil Ketua DPRD Jabar...
Wakil Ketua DPRD Jabar Minta Petugas Program MBG Cianjur Diseleksi Ulang
8 jam yang lalu
Pramono Anung Bakal...
Pramono Anung Bakal Turun Langsung Pantau Pemutihan Ijazah Siswa yang Ditahan Sekolah
8 jam yang lalu
Sowan ke Kiai Tapal...
Sowan ke Kiai Tapal Kuda, Cak Imin Sebut Iman Sukri Bakal Pimpin DPW PKB Bali
9 jam yang lalu
Infografis
5 Makanan yang Memicu...
5 Makanan yang Memicu Pikun, Bisa Mengakibatkan Kerusakan Otak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved