Pasukan TNI Bersenjata Lengkap Mulai Amankan Kediaman Bobby Nasution

Rabu, 22 November 2017 - 15:36 WIB
Pasukan TNI Bersenjata...
Pasukan TNI Bersenjata Lengkap Mulai Amankan Kediaman Bobby Nasution
A A A
MEDAN - Jelang ngunduh mantu putri Presiden Jokowi berbagai persiapan terus ditingkatkan. Puluhan anggota TNI bersenjata lengkap melakukan pengamanan di Kediaman Bobby Nasution di Seputaran Perumahan Bukit Hijau Regency, Taman Setia Budi Medan, Rabu (22/11/2017).
Pasukan TNI Bersenjata Lengkap Mulai Amankan Kediaman Bobby Nasution

Selain itu sedikitnya 10 CCTV dipasang di perumahan bukit hijau regency guna memantau pengamanan jelang kedatangan Presiden Jokowi dan rombongan.

Kapendam I/Bukit Barisan Kol Edy Hartono mengatakan, sedikitnya 4.000 tim gabungan dari TNI dan Polri serta unsur lainnya telah disiagakan. Nantinya 4.000 personel tersebut akan dibagi menjadi 3 titik sementara itu untuk sterilisasi akan dilakukan oleh Paspamres.

Rencananya pada 24-26 November akan dilangsungkan pesta acara adat dan resepsi dengan jumlah masing-masing sebanyak 2.500 tamu undangan.
(sms)
Copyright © 2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
berita/ rendering in 0.3186 seconds (0.1#10.24)