Wahidin Minta Kepala Daerah Perketat Perizinan Industri

Jum'at, 27 Oktober 2017 - 14:26 WIB
Wahidin Minta Kepala...
Wahidin Minta Kepala Daerah Perketat Perizinan Industri
A A A
SERANG - Gubernur Banten Wahidin Halim mengaku prihatin dengan terjadinya musibah kebakaran di pabrik pembuatan kembang api di Kosambi, Kabupaten Tangerang. Akibat kejadian tersebut 47 orang dinyatakan tewas dan puluhan orang luka-luka.

"Tentunya sebagai gubernur saya prihatin, karna itu korban banyak warga Banten," kata Wahidin kepada wartawan di Kota Serang, Jumat (27/10/2017).

Wahidin mengatakan, agar kejadian serupa tidak kembali terjadi, kedepannya perlu ada perizinan yang ketat dan pengawasan secara berkala kepada industri yang melanggar standar keselamatan para karyawannya.

"Memang Harus ada pengendalian perizinan, apalagi yang memberikan dampak berbahaya. Saya minta kepala daerah kaji ulang itu, betapa pentingnya analisa dampak lingkungan," ujarnya.

Terkait bantuan yang diberika Pemprov Banten kepada para korban. Mantan walikota Tangerang itu sudah memerintahkan kepada dinas terkait dan melakukan kordinasi dengan Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar.

"Bantuan untuk ciptakan suasana tenang pada keluarga," tandasnya.
(ysw)
Berita Terkait
Kebakaran Hebat Hanguskan...
Kebakaran Hebat Hanguskan Pabrik Cat di Tangerang, Sempat Terjadi Ledakan
Kronologis Kebakaran...
Kronologis Kebakaran Hebat di Cipondoh, Diduga Akibat Ledakan Saluran Gas Bocor
Diduga Korsleting Listrik,...
Diduga Korsleting Listrik, Rumah di Teluknaga Terbakar Disertai Ledakan
Lapak Barang Bekas Terbakar...
Lapak Barang Bekas Terbakar di Kawasan Green Lake City, 12 Unit Damkar Dikerahkan
Saksi Ahli: Ada Unsur...
Saksi Ahli: Ada Unsur Abai Keamanan Kelistrikan di Kasus Kebakaran Lapas Tangerang
Deretan Kasus Kebakaran...
Deretan Kasus Kebakaran Lapas di Indonesia
Berita Terkini
Siap Perkuat Partai...
Siap Perkuat Partai Perindo Banten, Ratu Ageng Rekawati: Mari Bergandengan Tangan untuk NKRI
31 menit yang lalu
ASTA Institute Luncurkan...
ASTA Institute Luncurkan Cetak Biru Transformasi Daerah Berbasis Asta Cita
1 jam yang lalu
Mendiktisaintek Diminta...
Mendiktisaintek Diminta Beri Perhatian Khusus Pemilihan Rektor UHO Kendari
1 jam yang lalu
Polda Banten Tangkap...
Polda Banten Tangkap Charlie Chandra Tersangka Kasus Dugaan Pemalsuan Surat Kawasan PIK 2
2 jam yang lalu
Terima Keluhan Soal...
Terima Keluhan Soal Tambang di Raja Ampat, DPD RI Berikan 4 Rekomendasi ke Pemerintah
2 jam yang lalu
Ketua PC PMII Ciputat...
Ketua PC PMII Ciputat Fauzan Bahasuan Masa Bakti 20252026 Resmi Dilantik
2 jam yang lalu
Infografis
Ragam Tradisi Menyambut...
Ragam Tradisi Menyambut Bulan Ramadan di Berbagai Daerah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved