Usai Diperiksa, Empat Kader HMI Langsung Ditahan

Rabu, 09 November 2016 - 12:46 WIB
Usai Diperiksa, Empat...
Usai Diperiksa, Empat Kader HMI Langsung Ditahan
A A A
JAKARTA - Polisi menyebutkan Sekretaris Jenderal Himpunan Mahasiswa (HMI) sudah berstatus tersangka dalam kasus penyerangan terhadap polisi pada demo 4 November kemarin. Kendati sudah ditetapkan sebagai tersangka, Sekjen HMI itu tak langsung ditahan.

Kanit IV Subdit Kamneg Ditreskrimum Polda Metro Jaya Kompol Armayni mengatakan, polisi menahan 4 kader HMI yang menjadi pelaku penyerangan di Polda Metro Jaya. "Untuk yang Sekjen HMI (Ami Jaya) tidak kami lakukan penahanan," ujar pada wartawan, Rabu (9/11/2016).

Kendati begitu, Armayni enggan merinci apa alasan Ami Jaya tidak dilakukan penahanan. Selain itu, status tersangka pada Ami yang telah melakukan penyerangan terhadap polisi itu pun masih tetap berlaku.

"Tanya Pak Kasubdit (Kamneg Ditreskrimum PMJ AKBP Fadli Widianto) saja yah," tuturnya.

Adapun kelima tersangka dalam kasus penyerangan terhadap polisi itu, Sekjen HMI Ami Jaya Halim, Ismail Ibrahim, Rahmat Muni, Romadon Reubun, dan Muhammad Rizki Berkat. Kelimanya merupakan kader HMI dan terancam hukuman tujuh tahun penjara.
(ysw)
Berita Terkait
Forum Umat Islam Sumsel...
Forum Umat Islam Sumsel Minta Pendeta Saifudin Ditangkap
Tangis Lina Mukherjee...
Tangis Lina Mukherjee di Sidang Kasus Penistaan Agama
Alasan Kesehatan, Selebgram...
Alasan Kesehatan, Selebgram Tersangka Penistaan Agama Lina Mukherjee Tidak Ditahan
Panji Gumilang Jalani...
Panji Gumilang Jalani Sidang Perdana Kasus Penistaan Agama
Aksi Tolak Ajaran Ponpes...
Aksi Tolak Ajaran Ponpes Al Zaytun Meluas
Panji Gumilang Jalani...
Panji Gumilang Jalani Pemeriksaan Lanjutan di Bareskrim Polri
Berita Terkini
Pemkab Tangerang Beri...
Pemkab Tangerang Beri Beasiswa Warga ke Universitas Internasional
19 menit yang lalu
Anggota MPR Ida Fauziyah...
Anggota MPR Ida Fauziyah Tekankan Penguatan 4 Pilar Kebangsaan di Jakarta
1 jam yang lalu
Jambore Karhutla Riau...
Jambore Karhutla Riau 2025, Kapolri: Pemuda Ujung Tombak Penjaga Kelestarian Lingkungan
1 jam yang lalu
Program Green School...
Program Green School MNC Peduli dan MNC Land di SDN Babakan Kencana Sukabumi Pengalaman Positif bagi Siswa
1 jam yang lalu
MNC Peduli dan MNC Land...
MNC Peduli dan MNC Land Menginisiasi Konsep Green School di SDN Babakan Kencana Sukabumi
1 jam yang lalu
Keluarga Kenzha Ezra...
Keluarga Kenzha Ezra Laporkan Kapolres Jakarta Timur ke Propam
1 jam yang lalu
Infografis
Ngonten di Depan Rumah...
Ngonten di Depan Rumah Korban Kebakaran LA, Uya Kuya Bakal Diperiksa MKD
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved