Tambang Emas di Sambas Longsor, 5 Penambang Hilang Tertimbun Tanah

Sabtu, 17 September 2022 - 20:29 WIB
loading...
Tambang Emas di Sambas...
Alat berat sedang mengeruk lokasi lima penambang emas tanpa izin di Sambas, Kalbar hilang tertimbun tanah longsor. Foto/iNeews TV/Uun Yuniar
A A A
SAMBAS - Lima orang penambang emas tanpa izin di Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat (Kalbar) hilang tertimbun tanah longsor. Tim SAR gabungan masih mencari korban yang diduga tertimbun di dalam tanah.

Lokasi tambang emas yang longsor berada di Desa Buduk Sempadang, Kecamatan Selakau Timur, Kabupaten Sambas.


Sejumlah alat berat pun dikerahkan untuk mencari korban hilang yang dilaporkan oleh pihak keluarga kepada petugas.

Kapolres Bengkayang, AKBP Bayu Suseno menjelaskan bahwa musibah tanah longsor ini menyebabkan lima korban jiwa pekerja tambang emas hilang. "Sedangkan delapan pekerja lainnya berhasil selamat dari tanah longsor," Sabtu (17/9/2022).



Lokasi tempat kejadian yang berada di perbukitan membuat petugas kesulitan mencari korban lainnya. Sebelumnya peristiwa tanah longsor terjadi pada Kamis 15 September 2022 petang.


Diduga struktur tanah perbukitan yang dikeruk oleh aktivitas penambangan emas ini menjadi lemah dan menyebabkan tanah longsor dan menimpa pekerja di bawahnya.
(shf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Jalan Utama Puncak Dua...
Jalan Utama Puncak Dua Tertutup Longsor, Pengendara Diminta Cari Jalan Alternatif
Longsor Timpa Rumah...
Longsor Timpa Rumah Warga di Kota Bogor, Bayi 11 Bulan Tewas
Dua Warga Pandeglang...
Dua Warga Pandeglang Tertimbun Longsor, Satu Tewas
3 Remaja Jepara Diterjang...
3 Remaja Jepara Diterjang Longsor saat Kemah di Lereng Gunung Muria, 1 Hilang
Longsor Landa Jalan...
Longsor Landa Jalan Antarkabupaten hingga Perumahan di Malang
Cerita Korban Selamat...
Cerita Korban Selamat dari Longsor Pekalongan, Sempat Terseret 50 Meter
Hujan Deras Landa Kota...
Hujan Deras Landa Kota Batam, 4 Orang Tewas Tertimbun Longsor
Korban Terakhir Longsor...
Korban Terakhir Longsor di Sukabumi Ditemukan Tertelungkup Tertutup Kayu
Diterjang Hujan Deras,...
Diterjang Hujan Deras, 9 Wilayah Sukabumi Longsor dan 1 Korban Tewas Tertimbun
Rekomendasi
Usai Lebaran ke Rumah...
Usai Lebaran ke Rumah Jokowi, Luhut Pandjaitan Bicara Agak Keras Sedikit soal Pengamat-pengamat
Google Maps Kini Bisa...
Google Maps Kini Bisa Kenali Detail Lokasi hanya dari Tangkapan Layar
Didit Prabowo Halalbilahal...
Didit Prabowo Halalbilahal ke Rumah Megawati
Berita Terkini
Petasan Meledak di Blitar...
Petasan Meledak di Blitar Lukai 4 Bocah, Satu Rumah Hancur
43 menit yang lalu
Urai Kepadatan Lalu...
Urai Kepadatan Lalu Lintas di Tol Japek, Contraflow Diberlakukan dari KM 47-65
1 jam yang lalu
Pramono Anung Persilakan...
Pramono Anung Persilakan Perantau Cari Kerja di Jakarta
2 jam yang lalu
Idulfitri 2025, Pemudik...
Idulfitri 2025, Pemudik Masih Melintas di Tol Cipali dan Jalan Pantura Cirebon
2 jam yang lalu
Tokoh Agama Rawa Buaya...
Tokoh Agama Rawa Buaya Bangga Anggota DPRD dari Perindo Dina Masyusin Tetap Merakyat
2 jam yang lalu
Jokowi Tak Gelar Open...
Jokowi Tak Gelar Open House, Warga Tetap Antre Halalbihalal
3 jam yang lalu
Infografis
5 Teknologi Canggih...
5 Teknologi Canggih Masjidilharam, Salah Satunya Robot Panduan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved