Jelang Pemilu 2024, DPD Partai Perindo Way Kanan Diminta Cari Caleg yang Kompeten

Senin, 06 Juni 2022 - 18:31 WIB
loading...
Jelang Pemilu 2024,...
Sekjen DPP Partai Perindo, Ahmad Rofiq (tengah) menerima kunjungan pengurus DPD Partai Perindo Way Kanan di Jakarta, Senin (6/6/2022). Foto/MPI/Yuswantoro Lampung
A A A
WAY KANAN - Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Perindo menerima kunjungan kerja ketua dan pengurus DPD Partai Perindo Kabupaten Way Kanan, Lampung di Jakarta, Senin (6/6/2022).

Kunjungan kerja Partai Perindo kabupaten Way kanan diterima langsung oleh Sekretaris Jenderal (Sekjen) DPP Partai Perindo, Ahmad Rofiq.



Hadir dalam kunjungan pengurus DPD Partai Perindo Way Kanan, yakni Ketua Aris Iskandar Muda yang dampingi oleh Ketua Dewan Pembina Hadi Manan Saputra, Wakil Ketua Naufal, dan Sekertaris Andika.

Ahmad Rofiq menuturkan sangat berterima kasih dan senang atas kunjungan pengurus DPD Partai Perindo Way Kanan ke kantor pusat DPP Partai Perindo di Jakarta.

Ahmad Rofiq bercerita dan membahas persiapan mengembangkan jaringan kepengurusan dari tingkat DPD, DPC, ranting dan anak ranting, serta membahas persiapan menghadapi tahapan Pemilu 2024.



Dia menyerukan semangat kerja maksimal pengurus, kader dan simpatisan Partai Perindo, serta menyerukan kepada DPD Perindo Way Kanan untuk merekrut bakal Calon Legislatif (Caleg) yang berkompeten. Sehingga DPD Partai Perindo Way Kanan bisa memenangkan Pemilu 2024.



Ahmad Rofiq menyatakan bakal hadir bersama pengurus DPP lainnya dalam rangka pelantikan pengurus DPD Perindo Way Kanan yang digelar pada Oktober 2022.

"Saya berterima kasih atas sambutan hangatnya Sekjen DPP dan senang mendapat pengalaman serta wejangan pembekalan," terang Ketua DPD Partai Perindo Way Kanan, Aris Iskandar Muda.
(shf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Partai Perindo Dorong...
Partai Perindo Dorong Bupati Vera E. Laruni Buat Gebrakan Sejahterakan Donggala
Partai Perindo Pacu...
Partai Perindo Pacu Pengembangan OKU Timur untuk Sejahterakan Rakyat
Peduli Sesama, Partai...
Peduli Sesama, Partai Perindo Sumba Barat Daya Ringankan Beban Keluarga Korban Sambaran Petir
Legislator Partai Perindo...
Legislator Partai Perindo Syamsuriansyah Bantu Pasien Tumor Kaki di Rumah Singgah Lombok Barat
Partai Perindo Silaturahmi...
Partai Perindo Silaturahmi dengan Gubernur Anwar Hafid, Siap Berkolaborasi Majukan Sulawesi Tengah
Semangat Berbagi di...
Semangat Berbagi di Bulan Suci Ramadan, Ratusan Takjil Partai Perindo Bengkalis Ludes dalam Sekejap
DPD Partai Perindo Tapanuli...
DPD Partai Perindo Tapanuli Utara Bagi-bagi Takjil ke Jemaah Masjid Baitul Rahman
Perindo Tawarkan Bantuan...
Perindo Tawarkan Bantuan Uji Kompetensi IT dan Digital Marketing untuk 25.000 Siswa di Bali
Andi Yuslim Patawari...
Andi Yuslim Patawari ke Lokasi Banjir Bekasi: Bukti Kepedulian dan Kebersamaan untuk Persatuan Indonesia
Rekomendasi
Usut Korupsi Pertamina,...
Usut Korupsi Pertamina, Kejagung Didukung Presiden
Komisi I DPR Tekankan...
Komisi I DPR Tekankan Pentingnya Perlindungan Anak di Era Digital
Mendikti Saintek Rancang...
Mendikti Saintek Rancang Lembaga Pinjaman Pendidikan untuk Mahasiswa
Berita Terkini
Lebaran di Solo, Jokowi...
Lebaran di Solo, Jokowi Tak Gelar Open House di Rumah
22 menit yang lalu
Tingkatkan Kualitas...
Tingkatkan Kualitas SDM, Gubernur Kalteng Gagas Program Satu Rumah Satu Sarjana
23 menit yang lalu
PN Tangerang Kabulkan...
PN Tangerang Kabulkan Praperadilan Korban Kriminalisasi, Pengacara FR Apresiasi Hakim
49 menit yang lalu
Abrasi Sungai Mengancam...
Abrasi Sungai Mengancam Jalan di Aceh Barat, Bupati Tarmizi Tindak Cepat dengan Normalisasi!
1 jam yang lalu
Bank Jatim Salurkan...
Bank Jatim Salurkan Donasi untuk Korban Banjir Bandang Situbondo
1 jam yang lalu
Sadis! Suami Tega Bakar...
Sadis! Suami Tega Bakar Istri Siri karena Cemburu
1 jam yang lalu
Infografis
Merek Mobil China yang...
Merek Mobil China yang Paling Diburu Konsumen di GIIAS 2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved