Dump Truk Angkut 14 Orang Terbalik di Ende, 2 Tewas

Senin, 23 Mei 2022 - 10:37 WIB
loading...
Dump Truk Angkut 14...
Sebuah dump truk bermuatan 14 orang terbalik di Ende, NTT dan mengakibatkan dua tewas, 12 luka-luka.Foto/Joni Nura
A A A
ENDE - Kecelakaan maut terjadi di Kampung Raba, Desa Wajakea Jaya, Kecamatan/Kabupaten Ende, Nusa Tenggara Timur (NTT). Dump truk bermuatan 14 orang terbalik di depan rumah warga. Dua penumpang truk tewas dan 12 lainnya luka-luka.

Pantauan di lapangan, truk tanpa pelat nomor tersebut melanju dari Ende hendak ke tujuan lain. Tidak diketahui secara pasti penyebab kecelakaan tunggal tersebut. Truk terbalik di depan rumah seorang warga setempat.

Baca juga: Landasan Bandara Juanda Ambles, 6 Penerbangan Dialihkan ke Ngurah Rai Bali

Dua orang tewas terdiri dari seorang balita usia tiga tahun dan warga yang lain. "Ada lagi korban seorang bayi umurnya enam bulan selamat dari kecelakaan ini," terang Sudirman, warga di sekitar lokasi kejadian.

Warga berbondong-bondong menuju lokasi untuk memberikan pertolongan. Para korban, baik yang tewas maupun yang luka-luka segera dilarikan ke rumah sakit untuk mendapatkan penanganan.
(msd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Warga Bogor Tewas Kecelakaan...
Warga Bogor Tewas Kecelakaan di Cinere Depok, Sopir Truk Ekspedisi Diamankan
Kecelakaan Tunggal,...
Kecelakaan Tunggal, Pemotor Tewas di Wae Garit Manggarai
Keluarga Korban Kecelakaan...
Keluarga Korban Kecelakaan Maut Truk Masuk Sungai di Pelalawan Dapat Santunan Total Rp314 Juta
Tabrakan 2 Motor di...
Tabrakan 2 Motor di Sukmajaya Depok Akibatkan 1 Orang Tewas
Truk Masuk Sungai 15...
Truk Masuk Sungai 15 Orang Tewas di Pelalawan, Perusahaan Jelaskan Kronologi
Identitas 14 Korban...
Identitas 14 Korban Tewas Kecelakaan Truk Terjun ke Sungai di Riau
Korban Truk Terjun ke...
Korban Truk Terjun ke Sungai di Pelalawan Riau Kembali Ditemukan, 14 Orang Tewas dan 1 Hilang
Pencarian Korban Truk...
Pencarian Korban Truk Terjun ke Sungai, Kapolda Riau: 6 Korban Ditemukan Tewas, 9 Masih Hilang
Korban Tewas Truk Terjun...
Korban Tewas Truk Terjun ke Sungai Bertambah Jadi 4 Orang, 11 Penumpang Masih Hilang
Rekomendasi
14 Tahun Dipimpin Ririek,...
14 Tahun Dipimpin Ririek, Telkom Akselerasi Transformasi untuk Perkuat Ekosistem Digital Nasional
Arsari Group Sangkal...
Arsari Group Sangkal Hashim Jabat Preskom di PT TMS
Yamaha Umumkan Skuad...
Yamaha Umumkan Skuad Gahar 2025: Siap Dominasi Lintasan Balap Nasional dan Asia!
Berita Terkini
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
1 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
1 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
2 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
3 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
3 jam yang lalu
Dharma Jaya Resmikan...
Dharma Jaya Resmikan Hub Channel Pertama di Cengkareng
3 jam yang lalu
Infografis
5 Anggota NATO Terlemah...
5 Anggota NATO Terlemah di 2025, Ada Negara Paling Aman di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved