Tragis! Bus Tabrak Pohon Sawit, 1 Penumpang Tewas, 2 Luka Berat

Kamis, 16 September 2021 - 12:56 WIB
loading...
Tragis! Bus Tabrak Pohon...
Polisi Satuan Lalulintas Polres Simalungun membawa koban kecelakaan lalulintas di jalan Pematangsiantar-Perdagangan, Kecamatan Pematang Bandar ke rumah sakit. Foto ist
A A A
SIMALUNGUN - Bus angkutan umum Beta Hamu menabrak pohon kelapa sawit di pinggir jalan provinsi di ruas Pematangsiantar-Perdagangan, Kecamatan Pematang Bandar. Kecelakaan yang terjadi, Rabu (15/9/2021) itu menyebabkan satu penumpang tewas dan dua lainnya mengalami luka berat.

Kepala Unit Kecelakaan Lalulintas (Kanit Lakalantas) Satlantas Polres Simalungun, Iptu Jonni FH Sinaga, Kamis (16/9/2021) menyampaikan, korban tewas bernama Erita Matondang (26) warga Pematangsiantar.

"Korban tewas dalam perjalanan menuju rumah sakit. Sedangkan dua penumpang lainnya mengalami luka-luka dan menjalani perawatan di rumah sakit," sebut Jonni.

Jonni menambahkan, kecelakaan berawal saat kendaraan itu melintas di lokasi kejadian. Bus angkutan umum dengan nomor polisi BK 7451 TL yang dikemudikan Hamonangan Saragih warga Pematangsiantar, melaju dengan kecepatan tinggi dari arah Perdagangan menuju Kota Pematangsiantar.

"Saat berupaya mendahului kendaraan di depannya, bus menabrak lubang dan oleng ke kanan, kemudian menabrak pohon sawit di sisi jalan, hingga kendaraan bagian depan ringsek," sebut Jonni.

Untuk proses hukum lebih lanjut, bus dan pengemudinya diamankan di Satlantas Polres Simalungun.
(don)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Tabrakan Beruntun di...
Tabrakan Beruntun di Tol Cijago, Sopir Truk Boks Logistik Minimarket Diamankan
Bupati Kuansing Alami...
Bupati Kuansing Alami Kecelakaan di Jalan Taluk Kuantan-Pekanbaru, Mobil Ringsek
Mobil Tabrak Truk Tronton...
Mobil Tabrak Truk Tronton di Tol Malang, 1 Orang Tewas dan 2 Luka Berat
Tabrakan Maut Minibus...
Tabrakan Maut Minibus Vs Bus di Gresik, 7 Orang Tewas
Warga Sukoreno Tewas...
Warga Sukoreno Tewas Ditabrak Mobil di Jalan Jogja-Wates Kulon Progo
Kecelakaan Maut di Koja,...
Kecelakaan Maut di Koja, 2 Remaja Tewas
4 Kendaraan Tabrakan...
4 Kendaraan Tabrakan Beruntun di Tol Jakarta-Cikampek KM 50 Arah Jakarta
3 Motor Kecelakaan di...
3 Motor Kecelakaan di Megamendung Puncak Bogor, 1 Tewas
Tabrakan Beruntun Libatkan...
Tabrakan Beruntun Libatkan 5 Kendaraan di Arteri Pantura Indramayu
Rekomendasi
LPDP Buka Beasiswa S2...
LPDP Buka Beasiswa S2 Double Degree ke Jepang, Cocok untuk yang Suka IT
Kepala IAEA: Iran Tidak...
Kepala IAEA: Iran Tidak Jauh dari Memiliki Bom Nuklir
Jadwal Lengkap Semifinal...
Jadwal Lengkap Semifinal Piala Asia U-17 2025: Laga Mendebarkan!
Berita Terkini
Profil Hercules Rosario...
Profil Hercules Rosario de Marshal, Eks Penguasa Tanah Abang Dukung Jokowi soal Polemik Ijazah Palsu
38 menit yang lalu
Turnamen Domino Terbesar...
Turnamen Domino Terbesar Sukses Digelar di Makassar, Diikuti Ribuan Peserta
58 menit yang lalu
Gempa M5,7 Guncang Tutuyan...
Gempa M5,7 Guncang Tutuyan Sulut
1 jam yang lalu
Momen Prabu Siliwangi...
Momen Prabu Siliwangi Adu Kesaktian dengan Siluman Rusa Siluman
1 jam yang lalu
Tragis! Ayah dan Anak...
Tragis! Ayah dan Anak Tewas Terjebak Kebakaran Ruko di Surabaya, 3 Orang Selamat Lompat dari Lantai 2
2 jam yang lalu
Kisah Sosok Misteri...
Kisah Sosok Misteri Raja Keliling yang Berani Menyerang Kerajaan Majapahit
3 jam yang lalu
Infografis
1 Tentara Israel Tewas...
1 Tentara Israel Tewas Saat Roket-roket Hizbullah Tembus Iron Dome
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved