Masih PPKM Level 4, di Sejumlah Stasiun Penumpang KRL Tetap Ramai

Kamis, 05 Agustus 2021 - 08:21 WIB
loading...
Masih PPKM Level 4,...
Penumpang KRL Commuter Line. Foto/Ilustrasi/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Pemerintah masih memperpanjang kebijakan Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 4 . Meski begitu, masih terjadi peningkatan jumlah penumpang kereta rel listrik (KRL) Commuter Line di sejumlah stasiun, Kamis (5/8/2021).

Dalam akun Twitter @CommuterLine disebutkan, sejumlah stasiun sejak pagi tadi ramai penumpang. Sejumlah stasiun seperti Stasiun Cilebut, Bojonggede, Citayam, Bogor, Pondok Cina, hingga Bekasi terpantau ramai.

"RekanCommuters pantauan saat ini di Stasiun Cilebut pukul 07:20 WIB flow penumpang terpantau ramai. Zona 2 Hall dalam Gate Barat & Hall dalam Gate Timur," tulis akun resmi ceklis biru tersebut.

Kondisi yang sama juga terjadi di stasiun Bojong Gede. Sampai pukul 07.20 stasiun terpantau ramai penumpang. "RekanCommuters pantauan saat ini di Stasiun Bojong Gede pilukul 07:20 WIB flow penumpang terpantau ramai," tulis akun tersebut.

Situasi yang sama juga terjadi di Stasiun Citayam terjadi pada pukul 07.20 WIB terjadi keramaian penumpang. Antrian kereta menuju Jakarta terbagi dua yakni di underpass dan depan tenan.

"RekanCommuters Pantauan di Stasiun Citayam pkl 07:20 WIB flow penumpang terpantau ramai," tulis akun.

Meski terjadi keramaian di sejumlah stasiun, petugas secara ketat melakukan pengecekan data STRP dan melakukan pengecekan suhu. Petugas juga selalu mengingatkan penumpang agar tetap menjaga jarak.

"Kami imbau untuk senantiasa mengikuti arahan petugas di lapangan & mematuhi marka Physical Distancing yang tersedia serta mengatur kembali waktu perjalanan. https://t.co/RNPOpxb7iz, " jelas akun tersebut.
(mhd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Duh, KRL Antara Stasiun...
Duh, KRL Antara Stasiun Palmerah-Kebayoran Lagi Gangguan
Penumpang KRL Boleh...
Penumpang KRL Boleh Buka Puasa di Dalam Kereta, Simak Aturannya
Perjalanan KRL Bogor-Jakarta...
Perjalanan KRL Bogor-Jakarta Terganggu Imbas Gangguan Kabel Listrik
Catat! Tarif KRL Cikarang-Angke...
Catat! Tarif KRL Cikarang-Angke via Manggarai, Lengkap Tahun 2025
Tarif KRL Jakarta Kota-Bogor...
Tarif KRL Jakarta Kota-Bogor di 2025, Lengkap dengan Rutenya
Waktu Tempuh KRL Kian...
Waktu Tempuh KRL Kian Cepat, Komisi V DPR Minta Keselamatan Penumpang Diutamakan
Truk di Pelintasan Stasiun...
Truk di Pelintasan Stasiun Bekasi Dievakuasi, Perjalanan KRL Kembali Normal
KRL Gangguan Gara-gara...
KRL Gangguan Gara-gara Truk Tersangkut di Pelintasan Stasiun Bekasi
Vandalisme Marak! Kaca...
Vandalisme Marak! Kaca KRL Pecah Dilempar Batu di Dekat Stasiun Universitas Pancasila
Rekomendasi
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu, Jumat 14 Maret 2025: Rekaman CCTV Ditemukan, Noah Terancam
6 Alasan Israel Tidak...
6 Alasan Israel Tidak Masuk Jadi Anggota NATO, Salah Satunya Ogah Ribut dengan Rusia
Pasokan BBM dan LPG...
Pasokan BBM dan LPG Dipastikan Aman Penuhi Kebutuhan Lebaran 2025
Berita Terkini
Abrasi Sungai Mengancam...
Abrasi Sungai Mengancam Jalan di Aceh Barat, Bupati Tarmizi Tindak Cepat dengan Normalisasi!
11 menit yang lalu
Bank Jatim Salurkan...
Bank Jatim Salurkan Donasi untuk Korban Banjir Bandang Situbondo
18 menit yang lalu
Sadis! Suami Tega Bakar...
Sadis! Suami Tega Bakar Istri Siri karena Cemburu
19 menit yang lalu
Fraksi DPRD Minta Raperda...
Fraksi DPRD Minta Raperda Perubahan Pajak dan Retribusi Daerah Harus Berorientasi Kesejahteraan Rakyat
30 menit yang lalu
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
47 menit yang lalu
MNC Peduli dan MNC Land...
MNC Peduli dan MNC Land Adakan Giat Literasi di SDN Pangarakan 02 Srogol Cigombong
50 menit yang lalu
Infografis
Aturan Jaga Jarak Kembali...
Aturan Jaga Jarak Kembali Diterapkan di Kursi Penumpang KRL
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved