Terpantau Ramai, Begini Antrean Penumpang KRL Commuter Line di Stasiun Bojonggede, Citayam, dan Cilebut

Senin, 26 Juli 2021 - 06:50 WIB
loading...
Terpantau Ramai, Begini...
Antrean penumpang kereta rel listrik (KRL) Commuter Line di Stasiun Cilebut, Bojonggede, dan Citayam, terpantau ramai, Senin (26/7/2021). Foto/Ist/Twitter @CommuterLine
A A A
BOGOR - Antrean penumpang kereta rel listrik (KRL) Commuter Line di Stasiun Cilebut, Bojonggede, dan Citayam , terpantau ramai, Senin (26/7/2021). Meskipun terpantau ramai, antrian penumpang KRL Commuter Line terlihat tertib dan lancar.

#RekanCommuters Pantauan St. Cilebut pukul 05:45 WIB, flow penumpang terpantau ramai. KAI Commuter tetap konsisten dlm menerapkan protokol kesehatan secara ketat. Kami imbau tetap mematuhi protokol kesehatan dgn menerapkan 3M (Mencuci tangan, Memakai masker, Menjaga jarak),” tulis KAI Commuter melalui akun twitter @CommuterLine. (Baca juga; Mulai Hari Ini, KAI Commuter Tambah 12 Perjalanan KRL Jabodetabek )

Kondisi serupa juga terpantau di Stasiun Bojonggede, Kabupaten Bogor. “#RekanCommuters Pantauan St. Bojong Gede pukul 05:56 WIB, flow penumpang terpantau ramai. KAI Commuter tetap konsisten dlm menerapkan protokol kesehatan secara ketat. Kami imbau tetap mematuhi protokol kesehatan dgn menerapkan 3M (Mencuci tangan, Memakai masker, Menjaga jarak),” lanjut @CommuterLine,” lanjut @CommuterLine. (Baca juga; PPKM Darurat Diperpanjang, KAI Commuter Operasikan 839 Perjalanan KRL Jabodetek )
Terpantau Ramai, Begini Antrean Penumpang KRL Commuter Line di Stasiun Bojonggede, Citayam, dan Cilebut

Di Stasiun Citayam, Kabupaten Bogor,juga terlihat antrean penumpang di depan pintu masuk stasiun. “#RekanCommuters Pantauan St. Citayam pukul 06:05 WIB, flow penumpang terpantau ramai. KAI Commuter tetap konsisten dlm menerapkan protokol kesehatan secara ketat. Kami imbau tetap mematuhi protokol kesehatan dgn menerapkan 3M (Mencuci tangan, Memakai masker, Menjaga jarak),” tulis @CommuterLine.
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Duh, KRL Antara Stasiun...
Duh, KRL Antara Stasiun Palmerah-Kebayoran Lagi Gangguan
Perjalanan KRL Bogor-Jakarta...
Perjalanan KRL Bogor-Jakarta Terganggu Imbas Gangguan Kabel Listrik
Catat! Tarif KRL Cikarang-Angke...
Catat! Tarif KRL Cikarang-Angke via Manggarai, Lengkap Tahun 2025
Tarif KRL Jakarta Kota-Bogor...
Tarif KRL Jakarta Kota-Bogor di 2025, Lengkap dengan Rutenya
Waktu Tempuh KRL Kian...
Waktu Tempuh KRL Kian Cepat, Komisi V DPR Minta Keselamatan Penumpang Diutamakan
Truk di Pelintasan Stasiun...
Truk di Pelintasan Stasiun Bekasi Dievakuasi, Perjalanan KRL Kembali Normal
KRL Gangguan Gara-gara...
KRL Gangguan Gara-gara Truk Tersangkut di Pelintasan Stasiun Bekasi
Vandalisme Marak! Kaca...
Vandalisme Marak! Kaca KRL Pecah Dilempar Batu di Dekat Stasiun Universitas Pancasila
Malam Tahun Baru, KRL...
Malam Tahun Baru, KRL Commuter Line Beroperasi 24 Jam
Rekomendasi
5 Artis Protes Ifan...
5 Artis Protes Ifan Seventeen Jadi Dirut PFN, Ada Luna Maya dan Fedi Nuril
Kunjungi Semarak Festival...
Kunjungi Semarak Festival Ramadan Persembahan Pegadaian di 61 Lokasi Seluruh Indonesia
Polisi Sita 6 Mobil...
Polisi Sita 6 Mobil Mewah hingga 14 Sertifikat Tanah Milik Direktur Persiba Bandar Narkoba Catur Adi
Berita Terkini
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
18 menit yang lalu
Siswa SDN di Cigombong...
Siswa SDN di Cigombong Bogor Ikuti Kegiatan MNC Peduli-MNC Land: Bermain sambil Belajar
26 menit yang lalu
Lebaran di Solo, Jokowi...
Lebaran di Solo, Jokowi Tak Gelar Open House di Rumah
57 menit yang lalu
Tingkatkan Kualitas...
Tingkatkan Kualitas SDM, Gubernur Kalteng Gagas Program Satu Rumah Satu Sarjana
58 menit yang lalu
PN Tangerang Kabulkan...
PN Tangerang Kabulkan Praperadilan Korban Kriminalisasi, Pengacara FR Apresiasi Hakim
1 jam yang lalu
Abrasi Sungai Mengancam...
Abrasi Sungai Mengancam Jalan di Aceh Barat, Bupati Tarmizi Tindak Cepat dengan Normalisasi!
1 jam yang lalu
Infografis
Pertemuan Putin dan...
Pertemuan Putin dan Trump Digelar Bulan Ini di Arab Saudi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved