Luapan Air Danau Tempe Rendam 5 Kelurahan di Kabupaten Wajo
loading...
A
A
A
WAJO - Lima kelurahan di Kecamatan Tempe, Kabupaten Wajo terendam banjir akibat luapan air Danau Tempe , Selasa (18/5).
"Ada 5 kelurahan yang kena banjir, data yang kami peroleh ada 1.601 rumah yang terdampak banjir dan itu diperkirakan akan bertambah mengingat ketinggian air belum maksimal," ujar Camat Tempe, Supardi.
itu, mengingat curah hujan yang tinggi belakangan ini.
"Kalau tahun-tahun sebelumnya banjir biasa bertahan sampai tiga bulan," tandasnya.
Sementara, Anggota DPRD Wajo dari fraksi Gerindra, Sulfiah berharap agar pemerintah daoat dengan sigap melakukan langkah-langkah kongkrit dalam membantu masyarakat yang terkena dampak luapan dari air Danau Tempe
"Segera dilakukan pendataan dan lakukan evakuasi warga yang rumahnya terendam banjir. Pemerintah wajib memberikan bantuan utamanya dapur umum dan obat-obatan," tandasnya
(ADV)
"Ada 5 kelurahan yang kena banjir, data yang kami peroleh ada 1.601 rumah yang terdampak banjir dan itu diperkirakan akan bertambah mengingat ketinggian air belum maksimal," ujar Camat Tempe, Supardi.
itu, mengingat curah hujan yang tinggi belakangan ini.
"Kalau tahun-tahun sebelumnya banjir biasa bertahan sampai tiga bulan," tandasnya.
Sementara, Anggota DPRD Wajo dari fraksi Gerindra, Sulfiah berharap agar pemerintah daoat dengan sigap melakukan langkah-langkah kongkrit dalam membantu masyarakat yang terkena dampak luapan dari air Danau Tempe
"Segera dilakukan pendataan dan lakukan evakuasi warga yang rumahnya terendam banjir. Pemerintah wajib memberikan bantuan utamanya dapur umum dan obat-obatan," tandasnya
(ADV)
(luq)