Mantul! Kecepatan WiFi di Seluruh Halte Transjakarta Buat Penumpang Takjub

Sabtu, 23 Januari 2021 - 07:25 WIB
loading...
Mantul! Kecepatan WiFi...
Halte Transjakarta sudah dilengkapi WiFi dengan kecepatan tinggi. Penumpang bisa berselancar di dunia maya tanpa gangguan. Foto: Dok SINDOnews
A A A
JAKARTA - Seluruh halte Transjakarta sudah dilengkapi WiFi dengan kecepatan tinggi. Penumpang bisa berselancar di dunia maya tanpa gangguan sambil menunggu Transjakarta tiba.

“Tahukah kamu? Kecepatan wifi yang tersedia di seluruh halte Transjakarta mencapai 20Mbps loh!” tulis akun Twitter @PT_Transjakarta seperti dikutip SINDOnews, Sabtu (23/1/2020). Baca juga: Catat! Kamera ETLE Bakal Dipasang di Jalan Tol dan Jalur Bus Transjakarta

Tidak perlu password untuk mengakses WiFi tersebut. “Tanpa password, jadi langsung aja sambungin ke WIFI ID: TIJE - High Speed Wifi. Sahabat TiJe dapat memanfaatkan wifi ini untuk mengakses aplikasi tije ataupun untuk berselancar di internet saat menunggu kedatangan bus Transjakarta di halte,” sambungnya.

Kehadiran fasilitas WiFi di halte Transjakarta memanjakan sekaligus membuat takjub penumpang. “Bener banget udah coba di halte S Parman Taman Angrek dan Harapan Kita. Mantul kenceng banget dan langsung connect! Makasi Tije dan
@DKIJakarta,” ujar @ApatisRakyat. Baca juga: Ada Pembangunan Terowongan Masjid Istiqlal, Begini Pola Operasi Transjakarta

Akun @PT_Transjakarta mengapresiasi penumpang yang setia menggunakan Transjakarta sehingga mengurangi kemacetan di Jakarta. “Terima kasih atas apresiasi yang sudah diberikan kepada kami. Transjakarta akan terus berusaha meningkatkan pelayanan bagi pelanggan,” ucapnya.
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Petugas Kabel Wi-Fi...
Petugas Kabel Wi-Fi Babak Belur Dikeroyok Anggota Ormas di Depok Gara-gara Tak Memberi Uang
Penumpang Transjakarta...
Penumpang Transjakarta Diberi Waktu 10 Menit untuk Berbuka Puasa, Begini Aturan Lengkapnya
TransJakarta Izinkan...
TransJakarta Izinkan Mobil Pejabat Masuk Jalur Busway Jika Kondisi Darurat
Viral Alphard RI 24...
Viral Alphard RI 24 Terobos Jalur Busway, Begini Respons Transjakarta
Transjakarta Tetap Beroperasi...
Transjakarta Tetap Beroperasi meski Boulevard Raya Kelapa Gading Banjir
Transjakarta Modifikasi...
Transjakarta Modifikasi Jalur Sekitar Manggarai Mulai 27 Januari 2025 hingga 31 Agustus 2026, Ini Detailnya
DPRD Apresiasi Upaya...
DPRD Apresiasi Upaya Pemprov Jakarta Kurangi Gas Rumah Kaca
Catat! 27 Rute Transjakarta...
Catat! 27 Rute Transjakarta Menyesuaikan Car Free Night Malam Tahun Baru 2025
Cara ke Museum Nasional...
Cara ke Museum Nasional Indonesia Naik Bus Transjakarta dari Blok M, Turun di Halte Ini
Rekomendasi
7 Perubahan dalam Tubuh...
7 Perubahan dalam Tubuh setelah Berhenti Konsumsi Gula 14 Hari
Ada Produk Haram Berlabel...
Ada Produk Haram Berlabel Halal, MUI Dorong Tingkatkan Pengawasan
Anggota DPR Terkejut...
Anggota DPR Terkejut Penahanan Kades Kohod Ditangguhkan
Berita Terkini
TNBBS Terancam Rusak,...
TNBBS Terancam Rusak, Gubernur Lampung Siapkan Langkah Tegas Hadapi Ribuan Perambah
2 jam yang lalu
Gunung Lewotobi Laki-laki...
Gunung Lewotobi Laki-laki Meletus Disertai Dentuman Keras, Tinggi Kolom Abu Vulkanik 4.000 Meter
2 jam yang lalu
Wellbeing Festival 2025...
Wellbeing Festival 2025 Ajak Keluarga Tumbuh Bersama Menuju Hidup Selaras dan Bermakna
4 jam yang lalu
Pramono Tak Kuasa Tahan...
Pramono Tak Kuasa Tahan Tangis saat Melayat ke Rumah Duka Brando Susanto
4 jam yang lalu
3 Jenderal Polisi Pimpin...
3 Jenderal Polisi Pimpin Pencarian Iptu Tomi S Marbun di Hutan Belantara Teluk Bintuni Papua Barat
4 jam yang lalu
Organisasi Advokat Tertua...
Organisasi Advokat Tertua PAI Rayakan HUT ke-62 di Bandung, Miliki 16 Ribu Anggota
5 jam yang lalu
Infografis
10 Negara Penghasil...
10 Negara Penghasil Emas Terbesar di Dunia, Termasuk Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved