Tensi Normal, Hasil Rapid Test Covid-19 Gisel Juga Non Reaktif

Jum'at, 08 Januari 2021 - 10:40 WIB
loading...
Tensi Normal, Hasil...
Gisella Anastasia atau populer disebut Gisel. Foto/Dok/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Artis Gisella Anastasia atau lebih dikenal Gisel tersangka kasus video porno telah tiba di Mapolda Metro Jaya lebih awal dari jadwal pemanggilan. Sebelum diperiksa kasus video porno itu, Gisel terlebih dahulu menjalani rapid test Covid-19 .

“Sudah hadir dan di-rapid hasilnya juga non reaktif,” kata Kepala Bidang Hubungan Masyarakat (Kabid Humas) Polda MetroJaya Kombes Pol Yusri Yunus kepada wartawan di Mapolda Metro Jaya, Jumat (8/1/2020).

Kata Yusri, pihaknya juga sudah melakukan pengecekan terhadap kesehatan mantan istri Gading Marten itu. Dalam pengecekan tensi, kata dia, Gisel dalam keadaan sehat. ( )

Sekadar diketahui, Gisel tiba lebih awal dari jadwal pemeriksaan dirinya di Gedung Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya. Seharusnya Gisel diperiksa pukul 10.00 WIB namun dia tiba lebih awal atau sekitar pukul 09.00 WIB menggunakan kemeja putih.

(mhd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Viral Transjakarta Melaju...
Viral Transjakarta Melaju di Jalurnya Kena Tilang ETLE, Ini Penjelasan Polisi
Partai Perindo Dampingi...
Partai Perindo Dampingi Anak Korban Dugaan Pencabulan di Jakarta Barat
Profil 2 Wakapolda Baru...
Profil 2 Wakapolda Baru di Daerah, Salah Satunya Pernah Tangani Kecelakaan Vanessa Angel
Polisi Ungkap Analisis...
Polisi Ungkap Analisis CCTV Wartawan Palu Tewas di Kamar Hotel Jakbar, Ini Temuannya
Polda Metro Jaya Luncurkan...
Polda Metro Jaya Luncurkan Hotline 110, Petugas Siaga 24 Jam untuk Layani Pemudik
Serap Aspirasi Warga,...
Serap Aspirasi Warga, Ditreskrimum Polda Metro Jaya Blusukan ke Slum Area
Polda Metro Kembalikan...
Polda Metro Kembalikan Kendaraan Hasil Curian, Pemilik Sah: Polisi Geraknya Sat-Set
Polisi Pukul Mundur...
Polisi Pukul Mundur Massa Aksi Tolak Revisi UU TNI dari Gedung DPR RI
5.021 Personel Aparat...
5.021 Personel Aparat Gabungan Amankan Demo RUU TNI di DPR Pagi Ini
Rekomendasi
Dukungan BRI Antar Usaha...
Dukungan BRI Antar Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Rambah Pasar Internasional
Biola Legendaris di...
Biola Legendaris di Film Titanic Akan Dilelang, Tertarik?
Meghan Markle Siapkan...
Meghan Markle Siapkan Permintaan Maaf kepada Kate Middleton, demi Selamatkan Reputasi
Berita Terkini
BAI Luncurkan Program...
BAI Luncurkan Program MBG Perdana untuk Sekolah di KEK Galang Batang Bintan
4 menit yang lalu
Ngeri! Wisatawan Jatim...
Ngeri! Wisatawan Jatim Park Batu Terlempar dari Wahana Permainan 360 Pendulum
25 menit yang lalu
Pemprov Jabar Siap Lawan...
Pemprov Jabar Siap Lawan Putusan PTUN dalam Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung
39 menit yang lalu
Munas ParPaluta Kembali...
Munas ParPaluta Kembali Pilih Hamsiruddin Jadi Ketua Umum
1 jam yang lalu
Tarutung Diguncang Gempa...
Tarutung Diguncang Gempa Magnitudo 4,0, Warga Berhamburan Keluar Rumah
1 jam yang lalu
Pria Ini Ngaku Ayah...
Pria Ini Ngaku Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Ini Kata Kuasa Hukum Ridwan Kamil
1 jam yang lalu
Infografis
Waspada, Kasus COVID-19...
Waspada, Kasus COVID-19 Meningkat 2 Kali Lipat di Singapura
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved