Viral Hasil Swab Habib Rizieq Shihab, MER-C: Kami Tak Pernah Keluarkan Surat Itu

Rabu, 02 Desember 2020 - 11:46 WIB
loading...
Viral Hasil Swab Habib...
Imam Besar FPI, Habib Rizieq Shihab.Foto/SINDOnews/Dok
A A A
JAKARTA - Beredar di media sosial tentang surat hasil swab test atas nama nama Habib Rizieq Shihab , yang mana dalam surat itu tertulis Imam Besar FPI itu dinyatakan positif Covid-19. Pihak MER-C pun menanggapi soal beredarnya surat tersebut.

Ketua Presidium Mer-C, Sarbini Abdul Murad mengatakan, surat yang beredar di media sosial dan menjadi viral itu tak dikeluarkan oleh MER-C. Namun, pihaknya memang telah melakukan swab test terhadap Habib Rizieq Shihab.

"Itu bukan dari MER-C, MER-C tak pernah mengeluarkan hasil swab Habib Rizieq. Adapun hasilnya sudah diserahkan pada keluarga karena itu rahasia pasien yang tak berhak MER-C umumkan," ujarnya saat dikonfirmasi, Rabu (2/12/2020). (Baca: Beredar Foto Hasil Lab Habib Rizieq Positif COVID-19, FPI: Enggak Bener)

Menurutnya, hasil swab test yang dilakukan MER-C terhadap Habib Rizieq Shihab itu telah diberikan pada keluarga yang menjadi haknya. Adapun hasilnya menjadi hak privasi pasien atau keluarganya untuk mengetahui dan pihak MER-C pun tak berhak untuk mengumumkannya ke publik.

Sekedar diketahui, Habib Rizieq sempat menjalani observasi di RS Ummi Kota Bogor, Jawa Barat dan menjalani swab test di rumah sakit itu. Kini, pasca kepulangannya dari rumah sakit, beredar surat hasil tes Covid-19 dengan nomor registrasi lab 801127175.

Disitu tertulis MR Shihab menjalani tes pada tanggal 27 November 2020. Lalu, pada tanggal 28 November 2020 hasil lab pun keluar menyatakan Habib Rizieq Shibab positif Covid-19.
(hab)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Baru Kena Demam 40 Derajat,...
Baru Kena Demam 40 Derajat, Habib Rizieq Senang Hadir di Reuni 212
Habib Rizieq Serukan...
Habib Rizieq Serukan PA 212 Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran, tapi Tetap Kritis
Habib Rizieq saat Reuni...
Habib Rizieq saat Reuni 212: Pilpres-Pilkada Selesai, Jangan Mau Terpecah Belah
Ribuan Jemaah Reuni...
Ribuan Jemaah Reuni 212 Padati Kawasan Monas, Arus Lalin Ramai Lancar
Ada Reuni Akbar 212...
Ada Reuni Akbar 212 Hari Ini, Simak Rekayasa Lalu Lintas di Kawasan Monas
Ada Reuni Akbar 212...
Ada Reuni Akbar 212 di Monas, Habib Rizieq Dijadwalkan Hadir Beri Tausiyah
Catat, Rekayasa Lalu...
Catat, Rekayasa Lalu Lintas Sekitar Monas saat Aksi Reuni 212 Besok
Besok Habib Rizieq Hadiri...
Besok Habib Rizieq Hadiri Aksi Reuni 212 di Monas
Suswono Bertemu Habib...
Suswono Bertemu Habib Rizieq Shihab di Makkah, Mardani Ali Sera Bersyukur
Rekomendasi
Cara Mudah Buat SKCK...
Cara Mudah Buat SKCK Online untuk Rekrutmen Bersama BUMN 2025
Daftar 10 Polwan Cantik...
Daftar 10 Polwan Cantik jadi Kapolres Setelah Mutasi Maret 2025, Ini Nama-namanya
Baim Wong Bingung Perilaku...
Baim Wong Bingung Perilaku Paula Verhoeven, Klaim Pencemaran Nama Baik
Berita Terkini
Menteri ATR/BPN Serahkan...
Menteri ATR/BPN Serahkan 42 Sertifikat HPL Seluas 32.000 Hektare kepada KSAD
23 menit yang lalu
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
34 menit yang lalu
Jejak Karier AKBP Heti...
Jejak Karier AKBP Heti Patmawati, Polwan dengan Penugasan Baru sebagai Kapolres Lampung Timur
40 menit yang lalu
Pencurian Bermodus Tukar...
Pencurian Bermodus Tukar Uang di Apotek Cisalak Depok, Pelaku Gasak Rp1,4 Juta
43 menit yang lalu
14 Ton MinyaKita Palsu...
14 Ton MinyaKita Palsu Disita Polda Jatim karena Diisi Minyak Curah
1 jam yang lalu
Ramadan Street Carnival...
Ramadan Street Carnival Bintaro, Dorongan Baru bagi UMKM dan Ekonomi Masyarakat
1 jam yang lalu
Infografis
Bentrokan Tak Pernah...
Bentrokan Tak Pernah Berhenti, Tata Ulang Ormas Bermasalah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved