Ratusan Jurnalis dan Mahasiswa Gelar Aksi Tolak RUU Penyiaran di Gedung DPR

Senin, 27 Mei 2024 - 10:41 WIB
loading...
Ratusan Jurnalis dan...
Ratusan jurnalis dan mahasiswa menggelar aksi damai di depan Gedung DPR/MPR, Jakarta, Senin (27/5/2024) pagi. FOTO/MPI/ARI SANDITA
A A A
JAKARTA - Ratusan jurnalis dan mahasiswa menggelar aksi damai di depan Gedung DPR/MPR, Jakarta, Senin (27/5/2024) pagi. Puluhan massa membawa poster hingga spanduk yang isinya menolak Rancangan Undang-Undang ( RUU) Penyiaran .

Berdasarkan pantauan, ratusan jurnalis yang tergabung dalam Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia (IJTI), PWI DKI Jakarta, AJI Jakarta, Serikat Pekerja Media dan Industri Kreatif untuk Demokrasi (SINDIKASI), hingga Pewarta Foto Indonesia. Mereka tampak berkumpul di depan gedung DPR/MPR RI.

Mereka tampak membawa spanduk hingga poster-poster bertuliskan penolakan terhadap RUU Penyiaran. Misalnya tulisan, itu draft RUU Penyiaran apa ketoprak pedes? Banyak banget pasal karetnya. Lalu, RUU Penyiaran disahkan, kelompok rentan makin rawan.



Lalu, panduk bertuliskan Tolak Revisi UU Penyiaran dan Dukung Kebebasan Pers, Tolak Revisi UU Penyiaran. Spanduk-spanduk tersebut dibentangkan oleh jurnalis yang melakukan aksi damainya itu.

Selain itu, ada pula jurnalis foto yang menutup mata dan mulutnya menggunakan ikat sambil menampilkan poster bertuliskan RIP Demokrasi? Nggak deh, lawan. Lalu poster, RUU Penyiaran Bikin Korupsi Makin Ugal-ugalan.

Ratusan jurnalis dan mahasiswa itu melakukan aksinya secara tertib. Mereka bergantian melakukan orasinya menggunakan mobil komando.



Petugas kepolisian pun melakukan penjagaan di depan gedung tersebut. Meski ada aksi damai, arus lalu lintas pun tampak masih ramai lancar lantaran massa aksi hanya melakukan aksinya di depan Gedung DPR/MPR RI tanpa memakan badan Jalan Gatot Subroto.
(abd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Tenda Aksi Tolak RUU...
Tenda Aksi Tolak RUU TNI di Kawasan DPR Digusur, Satpol PP: Di Atas Trotoar, Pejalan Kaki Tidak Bisa Lewat!
Profil Ipda Endry Purwa...
Profil Ipda Endry Purwa Sefa, Pengawal Kapolri yang Bertindak Kasar pada Jurnalis di Semarang
Wartawan Palu Ditemukan...
Wartawan Palu Ditemukan Tewas di Hotel Kebon Jeruk, Polisi Periksa 3 Saksi
Wartawan Palu Ditemukan...
Wartawan Palu Ditemukan Tewas di Hotel Kebon Jeruk, Polisi Tunggu Hasil Autopsi
Sebelum Dibunuh, Jurnalis...
Sebelum Dibunuh, Jurnalis Juwita 2 Kali Diperkosa Oknum TNI AL Jumran
Aksi Solidaritas Jurnalis...
Aksi Solidaritas Jurnalis Kalimantan Selatan untuk Juwita
Unjuk Rasa Tolak UU...
Unjuk Rasa Tolak UU TNI di Sukabumi Rusuh, Massa dan Polisi Bentrok
Demo Tolak UU TNI di...
Demo Tolak UU TNI di Surabaya Ricuh, Massa Lempar Batu dan Bom Molotov ke Polisi
2 Orang Masih Dirawat...
2 Orang Masih Dirawat di RS Brawijaya dan Saiful Anwar usai Unjuk Rasa UU TNI
Rekomendasi
3 Pemain Korea Utara...
3 Pemain Korea Utara U-17 yang Berpotensi Repotkan Timnas Indonesia U-17 di Perempat Final
Gara-gara Perang Tarif,...
Gara-gara Perang Tarif, AS Disebut Jadi Kacau Mirip Negara Berkembang
Rusia Mencap Menlu Pertamanya...
Rusia Mencap Menlu Pertamanya Agen Asing karena Mengkritik Keras Putin dan Perang Ukraina
Berita Terkini
Detik-detik Direktur...
Detik-detik Direktur SDM Pendidikan dan Penelitian RSHS Bandung Kabur dari Wartawan Soal Priguna Dokter PPDS
1 jam yang lalu
Geger! Guru SD di Pali...
Geger! Guru SD di Pali Sumsel Hidup Lagi usai Dikabarkan Meninggal Dunia
3 jam yang lalu
Edan! Oknum Polisi Edarkan...
Edan! Oknum Polisi Edarkan Ekstasi ke Wisatawan di Pulau Berhala Kepri
3 jam yang lalu
Bangunan Suci Peninggalan...
Bangunan Suci Peninggalan Kerajaan Majapahit dari Kagenengan, Antahpura, hingga Bhayalango
4 jam yang lalu
Kisah Raja Singasari...
Kisah Raja Singasari Wisnuwardhana Menumpas Amukan Pemberontak Linggapati
4 jam yang lalu
Kisah Brimob Selamatkan...
Kisah Brimob Selamatkan Jenderal M Jusuf dari Berondong Peluru Kelompok Kahar Muzakkar
11 jam yang lalu
Infografis
Kerusuhan di Gedung...
Kerusuhan di Gedung Capitol, 4 Orang Tewas dan 52 Orang Ditahan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved