Proses Pemakaman Almarhum Mayor Suwanda di Cirebon Diwarnai Isak Tangis

Senin, 20 Mei 2024 - 15:36 WIB
loading...
Proses Pemakaman Almarhum...
Jenazah almarhum Mayor Purnawirawan Suwanda disalatkan warga di Kampung Karang Malang, Kelurahan Sunyaragi, Kota Cirebon, Senin (20/5/2024). Foto/Toiskandar
A A A
CIREBON - Suasana duka menyelimuti rumah kediaman almarhum Mayor Purnawirawan Suwanda di Kampung Karang Malang, Kelurahan Sunyaragi, Kota Cirebon , Senin (20/5/2024).

Suwanda merupakan salah satu korban pesawat nomor pk-ifp milik Indonesia Flying Club yang jatuh di Lapangan Sunburst BSD, Kecamatan Serpong, Tangerang Selatan, Minggu (19/5/2024).

Jenazah Suwanda yang tiba di rumah duka di Kota Cirebon pada pukul 10.00 WIB langsung disambut histeris oleh keluarga dan kerabat korban. Jenazah Suwanda dimakamkan Senin siang.



Eka Adi Putra, anak almarhum Suwanda mengaku sempat memiliki firasat sebelum kecelakaan pesawat. Bahkan dia sempat kontak satu jam sebelum peristiwa kecelakaan jatuh pesawat tersebut.

Almarhum Suwanda meninggalkan dua orang anak dan satu istri serta ibu kandung di Kota Cirebon.
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ribuan Warga Hadiri...
Ribuan Warga Hadiri Pemakaman Rizkyl Wathoni, Remaja Lombok yang Bunuh Diri Diduga Tertekan Diintimidasi Polisi
3 Polisi Tewas Ditembak...
3 Polisi Tewas Ditembak saat Gerebek Sabung Ayam Dimakamkan Hari Ini setelah Autopsi
Korban Tewas Kebakaran...
Korban Tewas Kebakaran Kapal Tanker Ronggolawe dan Tug Boat Bertambah Jadi 3 Orang
Pesawat Airfast Alami...
Pesawat Airfast Alami Kendala saat Mendarat di Bandara Ngurah Rai Bali, 31 Penerbangan Terdampak
Jenazah Pendaki Lilie...
Jenazah Pendaki Lilie Wijayati Dimakamkan di San Diego Hills Karawang
5 Wisatawan Terseret...
5 Wisatawan Terseret Ombak Pantai Carita, 1 Orang Tewas
Pesawat Latih Jatuh...
Pesawat Latih Jatuh di Perairan Banyuwangi, 2 Kru Selamat
Isak Tangis Iringi Pemakaman...
Isak Tangis Iringi Pemakaman Keren Shallom Korban Kebakaran Glodok Plaza, Keluarga Ungkap Tanda-tanda
Isak Tangis Warnai Pemakaman...
Isak Tangis Warnai Pemakaman Oshima Yukari, Pramugari Korban Kebakaran Glodok Plaza
Rekomendasi
Ariel Tatum Ingin Rasakan...
Ariel Tatum Ingin Rasakan Mudik Lebaran: tapi Nggak Punya Kampung
Mudik Gratis BUMN, Petrokimia...
Mudik Gratis BUMN, Petrokimia Gresik Berangkatkan 200 Pemudik Rute Jawa Timur
Teknologi AION Y Plus,...
Teknologi AION Y Plus, Mudik Pakai Mobil Listrik Tidak Takut Kehabisan Daya
Berita Terkini
Jelang Malam Takbiran,...
Jelang Malam Takbiran, Volume Pemudik Keluar GT Kalikangkung Mulai Landai
23 menit yang lalu
Runway 3 Bandara Soetta...
Runway 3 Bandara Soetta Ditutup Sementara Imbas Asap Kebakaran Gudang Limbah Plastik
55 menit yang lalu
Malam Takbiran, Polda...
Malam Takbiran, Polda Jateng Imbau Masyarakat Tak Gunakan Sound Horeg dan Petasan
1 jam yang lalu
Gudang Plastik di Tangerang...
Gudang Plastik di Tangerang Kebakaran, Asap Hitam Terlihat hingga Bandara Soetta
1 jam yang lalu
One Way Lokal Jalan...
One Way Lokal Jalan Tol Jateng Berakhir, Polda Jateng: Arus Lalu Lintas Turun Signifikan
1 jam yang lalu
Beri Kenyamanan Pemudik,...
Beri Kenyamanan Pemudik, Bandara Sepinggan Operasikan Posko Mudik Lebaran
1 jam yang lalu
Infografis
Jadwal Contraflow Arus...
Jadwal Contraflow Arus Mudik dan Balik Lebaran di Tol Jakarta-Cikampek
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved