Gandeng EDC Group, MNC Peduli Gelar Operasi Katarak di Sidoarjo

Rabu, 22 November 2023 - 18:22 WIB
loading...
Gandeng EDC Group, MNC...
MNC Peduli dan Yayasan Jalinan Kasih bekerja sama dengan EDC Group menggelar bakti sosial di optik EDC di Sidoarjo, Jawa Timur. Foto/iNews TV/Yoyok Agusta
A A A
SIDOARJO - MNC Peduli dan Yayasan Jalinan Kasih bekerja sama dengan EDC Group menggelar bakti sosial di optik EDC di Sidoarjo, Jawa Timur, Kegiatan ini diikuti lebih dari 60 warga kurang mampu.

Mereka tidak saja diberikan edukasi, juga mendapakan pelayanan operasi katarak dan mendapatkan kacamata gratis di optik EDC Sepanjang, ruko Sepanjang Town House, Jalan Kalijaten, Kecamatan Taman, Kabupaten Sidoarjo.

Tempat itu menjadi tempat bakti sosial yang digelar oleh MNC Peduli, Yayasan Jalinan Kasih bekerja sama dengan EDC Group. Kegiatan yang digelar kali kedua ini, diikuti lebih 60 warga kurang beruntung yang berasal dari Kecamatan Taman dan sekitarnya.



Pada bakti sosial MNC Peduli ini, warga mendapatkan pelayanan pengobatan gratis mulai dari periksa mata hingga operasi katarak. Tak hanya itu, dalam kegiatan ini MNC Peduli juga memberikan kacamata baca gratis.

Kemudian memberikan penyuluhan kepada warga tentang penyakit mata dan tips untuk menjaga mata agar tetap sehat.Yopa Suwikyo, salah satu warga mengaku senang bisa melakukan operasi katarak, yang lebih dari lima tahun dideritanya.



Selama ini dirinya tidak memiliki biaya untuk melakukan oeprasi mata secara mandiri. ”Sudah mendingan ini (kondisi mata), merasa terbantu sekali dengan acara ini, semoga bisa terus dilakukan agar banyak juga yang terbantu,” katanya.

Direktur Utama EDC Group Erry Dewanto mengatakan, para peserta yang mengikuti baksos ini adalah warga yang telah memenuhi syarat ketentuan. Pihaknya mengaku senang bisa bekerja sama dengan MNC Peduli, dan akan terus menjalin kerja sama.

”Kami senang bekerja sama dengan MNC Peduli, dalam proses baksos lebih mudah, dan transparan,” katanya.

Sementara itu, MNC Peduli dalam melakukan bakti sosial tidak saja di Sidoarjo, namun, juga dilakukan di banyak kota di Indoensia, seperti Surabaya, Bandung, Bangkalan, Balikpapan, Pontianak, dan beberapa kota lainnya.
(ams)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
MNC Peduli dan MNC Land...
MNC Peduli dan MNC Land Adakan Giat Literasi di SDN Pangarakan 02 Srogol Cigombong
Jemaah Masjid Raudhatul...
Jemaah Masjid Raudhatul Jannah Bahagia Dapat Takjil Gratis Program Ramadan MNC Peduli
MNC Peduli Dukung Kegiatan...
MNC Peduli Dukung Kegiatan Ramadan di Masjid Raudhatul Jannah Kebon Jeruk
Warga Wates Jaya Bogor...
Warga Wates Jaya Bogor Apresiasi Program Peduli Masjid dari MNC Land-MNC Peduli: Lebih Khusyuk Beribadah
Jelang Ramadan, MNC...
Jelang Ramadan, MNC Land dan MNC Peduli Bersihkan Masjid Jami Nurul Yaqin Cigombong Bukti Kepedulian KEK Lido
Koarmada Gelar Bakti...
Koarmada Gelar Bakti Sosial di Pelabuhan Muara Angke, Warga: Menghemat Pengeluaran
Aksi Donor Darah MNC...
Aksi Donor Darah MNC Peduli dan PMI Depok, Warga: Bermanfaat bagi Masyarakat Membutuhkan
Bantu Pasien di Rumah...
Bantu Pasien di Rumah Sakit, MNC Peduli Bersama PMI Depok Gelar Aksi Donor Darah
MNC Peduli Dukung Bakti...
MNC Peduli Dukung Bakti Sosial Koarmada di Pelabuhan Muara Angke
Rekomendasi
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu, Jumat 14 Maret 2025: Rekaman CCTV Ditemukan, Noah Terancam
MNC Sekuritas dan Sucor...
MNC Sekuritas dan Sucor AM Edukasi Pasar Modal Syariah di Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon
6 Alasan Israel Tidak...
6 Alasan Israel Tidak Masuk Jadi Anggota NATO, Salah Satunya Ogah Ribut dengan Rusia
Berita Terkini
Abrasi Sungai Mengancam...
Abrasi Sungai Mengancam Jalan di Aceh Barat, Bupati Tarmizi Tindak Cepat dengan Normalisasi!
7 menit yang lalu
Bank Jatim Salurkan...
Bank Jatim Salurkan Donasi untuk Korban Banjir Bandang Situbondo
14 menit yang lalu
Sadis! Suami Tega Bakar...
Sadis! Suami Tega Bakar Istri Siri karena Cemburu
15 menit yang lalu
Fraksi DPRD Minta Raperda...
Fraksi DPRD Minta Raperda Perubahan Pajak dan Retribusi Daerah Harus Berorientasi Kesejahteraan Rakyat
26 menit yang lalu
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
43 menit yang lalu
MNC Peduli dan MNC Land...
MNC Peduli dan MNC Land Adakan Giat Literasi di SDN Pangarakan 02 Srogol Cigombong
46 menit yang lalu
Infografis
Negara Paling Korup...
Negara Paling Korup di Asia Tenggara, Indonesia Nomor Berapa?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved