Warga Sipil yang Terlibat Kematian Imam Masykur Ternyata Kakak Ipar Oknum Paspampres

Selasa, 29 Agustus 2023 - 13:30 WIB
loading...
Warga Sipil yang Terlibat...
Kadispenad Brigjen TNI Hamim Tohari saat menyampaikan konferensi pers terkait kasus tewasnya Imam Masykur yang dilakukan tiga oknum TNI. Foto/MPI/Riana Rizkia
A A A
JAKARTA - Dinas Penerangan TNI Angkatan Darat (Dispenad) menyampaikan identitas warga sipil yang terlibat dalam kasus tewasnya Imam Masykur warga Aceh. Pelaku ialah kakak ipar dari Praka RM oknum anggota Paspampres .

Kadispenad Brigjen TNI Hamim Tohari mengatakan, kasus ini melibatkan tiga anggota TNI, yakni Praka RM dari Paspampres, Praka HS dari kesatuan Direktorat Topografi, dan Praka J dari Satuan Kodam Iskandar Muda.

"Jadi saya sampaikan tadi sementara ini yang ditemukan ada keterlibatan satu orang warga sipil, kemudian sedang ditangani oleh Polda Metro Jaya," kata Hamim kepada wartawan, Selasa (29/8/2023).

Hamim menuturkan, warga sipil tersebut yakni, MS yang merupakan kakak ipar Praka RM. "Betul, betul, iya. Kakak ipar (Praka RM)," tuturnya.

Menurut Hamim,mengenai peran kakak ipar Praka RM dalam kasus ini bisa dikonfirmasi langsung kepada penyidik Polda Metro Jaya.


"Kami hanya memproses hukum untuk tiga anggota TNI. Kalau untuk warga sipil bisa dikonfirmasikan ke Polda Metro Jaya," ujarnya.

Sementara itu, Danpomdam Jaya Kolonel Cpm Irsyad Hamdie Bey Anwar menambahkan, MS itu sempat melarikan diri sebelum akhirnya ditangkap.
"MS kita serahkan ke Polda Metro Jaya penanganannya di sana," ucapnya.
(hab)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Rekonstruksi Penembakan...
Rekonstruksi Penembakan 3 Polisi hingga Tewas di Lampung, Oknum TNI Siap Bawa Senjata Api dari Rumah
5 Temuan Awal Komnas...
5 Temuan Awal Komnas HAM di Kasus 3 Polisi Tewas Ditembak di Way Kanan
Keluarga 3 Polisi Tewas...
Keluarga 3 Polisi Tewas Ditembak Oknum TNI Datangi Denpom Lampung
Terungkap! Motif Oknum...
Terungkap! Motif Oknum TNI AL Bunuh Juwita, Jurnalis Banjarbaru karena Menolak Menikahi
Kisah Istri Raja Mataram...
Kisah Istri Raja Mataram Kuno Bunuh Diri ketika Diculik Rakryan Londhayan
Sebelum Dibunuh, Jurnalis...
Sebelum Dibunuh, Jurnalis Juwita 2 Kali Diperkosa Oknum TNI AL Jumran
Kasus Pembunuhan Wartawati...
Kasus Pembunuhan Wartawati Juwita di Banjarbaru, Anggota Lanal Balikpapan Ditangkap
Oknum TNI AL Pelaku...
Oknum TNI AL Pelaku Pembunuhan Wartawati di Bajarbaru Kalsel Terancam Dipecat
Kodam I BB Tegaskan...
Kodam I BB Tegaskan Usut Laporan Afner Harahap Terkait Kasus Dugaan Perzinahan Praka NM
Rekomendasi
Jaminan Aman dari Komdigi:...
Jaminan Aman dari Komdigi: Merger XL-Smartfren Tak Akan Berujung PHK!
Pemerintah Bentuk Satgas...
Pemerintah Bentuk Satgas PHK Hadapi Dampak Perang Tarif
50 Ucapan Paskah 2025...
50 Ucapan Paskah 2025 Penuh Doa, Harapan, Kasih untuk Keluarga dan Sahabat
Berita Terkini
Mobil Polisi di Depok...
Mobil Polisi di Depok Dibakar Massa, Terungkap Otak Pelakunya Ketua Ormas
10 menit yang lalu
7 Mobil Mewah di Surabaya...
7 Mobil Mewah di Surabaya Milik Mantan Anggota DPR Terbakar
31 menit yang lalu
Aktivis Jakarta Bahas...
Aktivis Jakarta Bahas 100 Hari Kerja Pramono-Doel, Ini Hasilnya
45 menit yang lalu
Ambulans Terjebak Macet...
Ambulans Terjebak Macet Parah di Tanjung Priok, Pasien Diturunkan Menuju RS Koja
1 jam yang lalu
Amuk Massa! Mobil Polisi...
Amuk Massa! Mobil Polisi Dibakar saat Tangkap Pelaku Penganiayaan di Depok
1 jam yang lalu
Jumat Agung di Katedral...
Jumat Agung di Katedral Jakarta Tampilkan Drama Jalan Salib Mater Purissima
2 jam yang lalu
Infografis
6 Produk Buatan China...
6 Produk Buatan China yang Digemari Konsumen Amerika Serikat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved