Ini Harapan Ahok di HUT RI ke-69

Minggu, 17 Agustus 2014 - 10:45 WIB
Ini Harapan Ahok di...
Ini Harapan Ahok di HUT RI ke-69
A A A
JAKARTA - Seluruh warga negara di negeri ini mempunyai harapan di usia Indonesia ke 69 ini. Tak terkecuali Wakil Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama.

Ditemui seusai upacara peringan HUT RI ke-69 di Silang Monas, Jakarta Pusat, tadi pagi. Lelaki yang akrab disapa Ahok ini berharap agar Indonesia memiliki Undang Undang (UU) pembuktian harta terbalik.

"Supaya tidak ada lagi korupsi. Akar masalah Indonesia semuanya itu adalah korupsi sebetulnya. Maka dari itu perlu ada UU pembuktian harta terbalik," ujar Ahok di Lapangan Monas Selatan, Monas, Jakarta Pusat, Minggu (17/8/2014).

Mengenakan setelan jas lengkap dengan kopiah hitam dan dasi merah menuturkan, UU pembuktian harta terbalik nantinya bisa menjadi persyaratan utama menjadi pejabat di negeri ini.

"Jadi siapapun yang menjadi pejabat, harus ditelusuri dari mana harta-harta mereka dapatkan," tegasnya.

Pernyataan Ahok ini berbeda dengan amanat dari Inspektur Upacara, yang tak lain Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo. Dia berpesan dalam tema hari kemerdekaan tahun ini ialah dengan semangat proklamasi, kita sukseskan pemilu untuk menuju Indonesia maju dan sejahtera.
(whb)
Berita Terkait
Pemprov DKI Siapkan...
Pemprov DKI Siapkan Empat Waduk untuk Antisipasi Banjir
Pemprov DKI Luncurkan...
Pemprov DKI Luncurkan Kartu Peduli Anak dan Remaja Jakarta
Pemprov DKI Cabut KJP...
Pemprov DKI Cabut KJP dan KJMU yang Tidak Tepat Sasaran
Pemprov DKI dan Jakpro...
Pemprov DKI dan Jakpro Serahkan Dokumen Formula E ke KPK  
Imbas Aksi May Day 2023,...
Imbas Aksi May Day 2023, Pemprov DKI Jakarta Angkut 30 Ton Sampah
Pemprov DKI Izinkan...
Pemprov DKI Izinkan Tarawih Berjemaah
Berita Terkini
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
22 menit yang lalu
Siswa SDN di Cigombong...
Siswa SDN di Cigombong Bogor Ikuti Kegiatan MNC Peduli-MNC Land: Bermain sambil Belajar
30 menit yang lalu
Lebaran di Solo, Jokowi...
Lebaran di Solo, Jokowi Tak Gelar Open House di Rumah
1 jam yang lalu
Tingkatkan Kualitas...
Tingkatkan Kualitas SDM, Gubernur Kalteng Gagas Program Satu Rumah Satu Sarjana
1 jam yang lalu
PN Tangerang Kabulkan...
PN Tangerang Kabulkan Praperadilan Korban Kriminalisasi, Pengacara FR Apresiasi Hakim
1 jam yang lalu
Abrasi Sungai Mengancam...
Abrasi Sungai Mengancam Jalan di Aceh Barat, Bupati Tarmizi Tindak Cepat dengan Normalisasi!
1 jam yang lalu
Infografis
Pemain Termahal di Asia...
Pemain Termahal di Asia Tenggara 2025, Indonesia Mendominasi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved