Gempa 5,1 SR Guncang Bantul dan Yogyakarta
A
A
A
BANTUL - Gempa bumi dengan kekuatan 5,1 Skala Richter (SR) mengguncang Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, Sabtu malam (10/8/2019).
Berdasarkan data hasil rekaman Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geologi (BMKG), gempa terjadi tepatnya di 8.81 Lintang Selatan (LS) dan 110.08 Bujur Timur (BT) pada jam 20.26 WIB.
Pusat gempa berada di laut 105 km Barat Daya Bantul dengan kedalaman 10 km dan tidak berpotensi terjadi tsunami.
BMKG mencatat, gempa dirasakan di wilayah Bantul, Yogyakarta, Maguwoharjo, Sleman, Cilacap, Ponorogo, Pacitan dan Purworejo.
Berdasarkan data hasil rekaman Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geologi (BMKG), gempa terjadi tepatnya di 8.81 Lintang Selatan (LS) dan 110.08 Bujur Timur (BT) pada jam 20.26 WIB.
Pusat gempa berada di laut 105 km Barat Daya Bantul dengan kedalaman 10 km dan tidak berpotensi terjadi tsunami.
BMKG mencatat, gempa dirasakan di wilayah Bantul, Yogyakarta, Maguwoharjo, Sleman, Cilacap, Ponorogo, Pacitan dan Purworejo.
(shf)